Utusan Online - Sukan

sumber :-

Utusan Online - Sukan


Sedia rujuk bekas sifu

Posted:

Sedia rujuk bekas sifu

Sedia rujuk bekas sifu

Oleh: TAN MING WAI
tan.mingwai@utusan.com.my

KUALA LUMPUR - Sekali pun tidak lagi berguru dengan Datuk Misbun Sidek, Datuk Lee Chong Wei jelas masih menagih idea dan nasihat daripada bekas 'sifu' itu.

Chong Wei mengakui, dia masih lagi berhubungan dengan Misbun dan baru-baru ini, malah ada berjumpa dengannya.

"Sebelum ini saya ada melawatnya dan mendapatkan pandangan mengenai permainan saya," kata jaguh perseorangan badminton negara itu.

Chong Wei bagaimanapun tidak secara langsung menyatakan sama ada dia inginkan Misbun, yang genap setahun meletak jawatan pada 31 Disember ini pulang ke pangkuannya, sebaliknya menyatakan dia mengalu-alukan sesiapa saja ingin membantunya selagi Persatuan Badminton Malaysia (BAM) izinkan.

Misbun membimbing Chong Wei sehingga ke final Olimpik Beijing 2008 yang menyaksikan dia diaibkan Lin Dan dengan mudah di hadapan penyokong tuan rumah.

Namun, pada temasya itu juga menampakkan betapa erat hubungan sifu dan anak didik apabila Chong Wei, yang sejurus menewaskan Lee Hyun-Il pada separuh akhir, meluru ke arah Misbun sebelum melompat dan memeluknya.

Apa yang pasti, jelas Chong Wei dia memerlukan banyak tenaga bimbingan untuk membantu dalam persiapan menghadapi 'peperangan' dengan China yang memiliki barisan kejurulatihan lebih lengkap dan mantap.

"Olimpik tinggal lapan bulan lagi, ia satu tempoh yang amat penting. Saya tidak kisah siapa, Misbun atau mungkin bekas jurulatih, Li Mao... sesiapa saja yang ingin membantu, saya perlukan mereka.

"Begitupun ia bukan keputusan yang ditentukan saya, saya bukan profesional seperti Taufik (Hidayat), apa yang saya perlu saya boleh membuat keputusan sendiri.

"Saya bernaung di bawah BAM, segala keputusan adalah dibuat oleh pihak atasan... pengurus, pegawai dan ahli jawatankuasa.

"Saya kini juga mendapat bantuan Hendrawan yang menonton video saya dan memberi maklum balas kepada (Teh) Seu Bok dan Rashid (Sidek)... saya harap semua pihak boleh bekerjasama dalam tempoh lapan bulan ini.

"Saya difahamkan bukan seorang saja jurulatih yang memerhati permainan saya, ada enam dan ditambah dengan penganalisis sampingan seramai empat orang, kesemuanya 10 orang sedangkan Malaysia hanya ada dua, tiga jurulatih dan satu penganalisis," katanya.

Full content generated by Get Full RSS.

Chen Long bukan ancaman utama

Posted:

Chen Long bukan ancaman utama

Chen Long bukan ancaman utama

Oleh TAN MING WAI
tan.mingwai@utusan.com.my


Lee Chong Wei (dua kiri) pada majlis menandatangani perjanjian sebagai duta jenama kopi pracampur 'Cafe 99' di Wisma CNI, Taman Perindustrian Glenmarie Shah Alam, semalam.


SHAH ALAM - Datuk Lee Chong Wei menegaskan, dia tidak menganggap Chen Long, lawan yang menumbangkannya tiga kali dalam empat pertemuan terakhir, sebagai ancaman kepada matlamat utama 2012 iaitu memenangi pingat emas Olimpik.

Jelas pemain No.1 dunia itu, satu-satunya orang yang mampu menggugat impiannya pada temasya London 2012 adalah seteru utamanya, Lin Dan.

"Saya rasa Chen Long bukan pencabar utama saya. Saya tahu semua orang risau selepas melihat saya kalah kepadanya tiga kali tahun ini, tetapi tidak untuk diri saya.

"Saya tidak berada dalam keadaan terbaik, agak letih selepas beraksi dalam begitu banyak kejohanan dalam tempoh tiga bulan lalu, mungkin tidak dapat fokus pada permainan saya.

"Orang cakap sekarang saya perlu berdepan cabaran sukar dua jaguh China, namun saya fikir Lin Dan lebih mengancam, bukan Chen Long," katanya kepada pemberita selepas menghadiri majlis menandatangani perjanjian sebagai duta jenama kopi pracampur 'Cafe 99' di Wisma CNI, Taman Perindustrian Glenmarie di sini semalam.

Mengulas mengenai prestasi keseluruhan tahun ini, Chong Wei menyifatkan ia sebagai cukup menggembirakan, meskipun kesal dengan kegagalan meraih gelaran Kejohanan Dunia, Ogos lalu.

"Sebanyak 11 perlawanan akhir, tujuh kejuaraan dan empat kali naib juara serta tiga separuh akhir.

"Berbanding beberapa tahun lalu, ada kalanya saya kalah seawal pusingan pertama, kedua. Tetapi untuk semua 14 pertandingan saya sertai tahun ini, saya hanya kalah kepada dua pemain sahaja, Lin Dan dan Chen Long.

"Kegagalan meraih gelaran Kejohanan Dunia... begitu hampir, hanya satu mata dari mencapainya tetapi tewas akhirnya. Ia adalah saat paling menyakitkan hati saya tahun ini.

"Segala peristiwa yang mendukacitakan pada 2011 sudah saya lupakan dan kini tumpuan saya beralih arah 2012," jelasnya.

Istilah 'rehat' sememangnya tiada dalam kamus Chong Wei kerana dia langsung tidak berkesempatan untuk bercuti.

Baru pulang dari Siri Masters Akhir di China, Chong Wei sudah pun kembali ke gelanggang untuk meneruskan program latihannya bagi persiapan menghadapi dua kejohanan Siri Super iaitu Terbuka Korea dan Terbuka Malaysia yang menawarkan mata kelayakkan Olimpik.

"Minggu ini sepatutnya saya rancang untuk bercuti, tapi apabila meneliti balik jadual saya, memang tidak berpeluang berbuat demikian dan terpaksa membatalkan segala perancangan sebelum ini," ujarnya.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Republika Online

sumber :-

Republika Online


Aksi Holiday Bawa Kemenangan Sixers

Posted: 21 Dec 2011 02:57 AM PST

REPUBLIKA.CO.ID, PHILADELPHIA--Point Guard, Jrue Holiday, menjadi pemain bintang Philadelphia 76ers untuk menutup laga pramusim saat mengalahkan Washington Wizards, 101-94. Holiday berhasil mencetak 24 poin untuk membantu kemenangan timnya.

Dalam pertandingan di Wells Fargo Center, markas Sixers, Holiday mampu mencetak 24 angka. Penampilan impresif guard berusia 21 tahun itu terjadi di sisa lima menit di kuarter keempat. Ia bisa melesakkan dua kali threepoint dan mencetak lima dari enam lemparan bebas. Total dalam waktu sekitar lima menit, pemain kelahiran California itu bisa mencetak 15 dari 18 poin Sixers.

"Kita sangat berharap padanya pada pertandingan ini," kata Pelatih Kepala Sixers, Doug Collinsm seperti dikutip The Times Herald. Dalam pertandingan melawan Wizards, ia katakan, guard mudanya itu bisa baik secara konsisten hingga kuarter terakhir. Holiday sudah membantu Sixers memenangkan pertandingan dalam laga yang berlangsung ketat.

Di 24 menit awal pertandingan,  Collins selalu mengubah komposisi pemainnya. Di kuarter awal, Wizards berhasil mengungguli tuan rumah dengan angka 32-22. Meski bermain lebih baik di kuarter berikutnya, Sixers tetap tertinggal dengan kedudukan 47-62. Permainan impresif anak asuh Collins baru terlihat di kuarter ketiga. Sixers bisa menekan dan menyeimbangkan kedudukan 70-70. Holiday cs kemudian bisa membalikan kedudukan dan menang 101-94.

Sama dengan sang pelatih, Holiday pun merasa puas dengan performannya melawan Wizards. Ia merasakan ada perkembangan dalam permainannya dibandingkan dua hingga tiga tahun lalu. Saat itu, ia katakan, dirinya tak bisa bermain maksimal hingga akhir pertandingan. Namun perubahan sudah Holiday rasakan untuk menatap musim ini. "Saya pikir pelatih dan rekan setim mulai lebih percaya untuk saya mengontrol bola," kata lulusan UCLA itu.

Kemenangan melawan Wizards, menurut Holiday, menjadi modal berharga Sixers untuk menghadapi musim ini. Akan tetapi, ia mengingatkan rekannya untuk selalu siap mengawali laga di awal musim. Pemain kelahiran 1990 itu tidak ingin Sixers mengulangi pengalaman pahit musim lalu. Kala itu, timnya mengawali musim dengan mencatat 3 kemenangan dan 13 kekalahan. "Kita membutuhkan awal yang bagus (musim ini)," ujarnya.

Full content generated by Get Full RSS.

Turnamen di Gurun California Siapkan Hadiah Rp 9 Miliar

Posted: 20 Dec 2011 07:40 PM PST

REPUBLIKA.CO.ID, CALIFORNIA - Turnamen tenis Indian Wells 2012 akan menjadi kejuaraan gabungan ATP dan WTA pertama yang menawarkan hadiah uang tertinggi. Turnamen turnamen tenis di gurun California itu menyediakan hadiah sebesar satu juta dolar AS bagi juara tunggal putra dan putri.

Steve Simon, direktur turnamen Indian Wells, mengatakan kejuaraan lapangan keras ini akan berlangsung 5-18 Maret mendatang. Panitia akan meningkatkan total hadiah uangnya menjadi 11 juta dolar AS dengan peningkatan pada setiap putaran. Peningkatan nilai hadiah itu menjadi bukti dari pertumbuhan dan keberhasilan turnamen selama lebih dari 35 tahun.

Baru tiga tahun lalu, turnamen tersebut memberi hadiah uang dengan jumlah yang sama bagi juara nomor putra dan putri. Totalnya hampir dua kali lipat dari 5,83 juta dolar AS yang ditawarkan pada 2008.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

ANTARA - Olahraga

sumber :-

ANTARA - Olahraga


Suporter Inggris dipenjara atas kasus pembunuhan

Posted: 21 Dec 2011 08:54 AM PST

Ilustrasi . (flickr.com/photos/alancleaver)

Berita Terkait

Video

London (ANTARA News) - Seorang suporter Inggris yang membunuh seorang fans Wales pada perkelahian di luar Stadion Wembley pada Rabu, dijatuhi hukuman penjara tiga tahun.

Michael Dye (44), meninggal akibat menerima satu pukulan `mematikan` dari Ian Mytton (41), yang merupakan ayah tiga anak, sesaat sebelum Inggris melakoni pertandingan kualifikasi Euro 2012 pada 6 September.

Jaksa penuntut mengatakan pada Old Bailey, bahwa Dye menderita kerusakan otak yang masif dan retakan di tengkorak, setelah berkelahi dengan Mytton, 25 menit sebelum pertandingan dimulai.

Mytton telah mengakui kesalahannya atas pembunuhan tersebut, dan menangis di pengadilan ketika hukumannya dibacakan.

"Seperti yang anda sebutkan pada surat untukku - dua orang, Michael Dye dan saya sendiri hanya pergi ke pertandingan sepak bola, salah satu dari kami kehilangan hidupnya, dan salah satunya lagi harus berakhir di penjara dengan menyedihkan - dan saya akan setuju dengan hal itu," demikian dibacakan oleh Hakim Stephen Kramer kepada Mytton.

"Ini adalah tragedi, sebagian besar dari kami adalah keluarga dan teman-teman Michael Dye," kata sang hakim. "Mereka kehilangan suami, saudara, ayah, dan seorang teman." (RF/I015)

Editor: B Kunto Wibisono

COPYRIGHT © 2011

Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com

Full content generated by Get Full RSS.

Andre Ayew berpeluang samai prestasi ayahnya

Posted: 21 Dec 2011 08:27 AM PST

Johannesburg (ANTARA News) - Sejarah akan tercipta pada pemilihan pemain terbaik Afrika di Accra pada Kamis (22/12), jika gelandang Marseille dan Ghana, Andre Ayew, dapat memenangi jajak pendapat.

Jika ia terpilih, maka akan tercipta untuk pertama kalinya kesuksesan ayah dan anak pada ajang tahunan tersebut, karena ayahnya, Abedi `Pele` Ayew juga pernah menjadi pemain terbaik Afrika selama tiga tahun berturut-turut, dari 1991 sampai 1993.

Ayew dan gelandang Pantai Gading, Yaya Toure, difavoritkan memenangi penghargaan yang tahun lalu menjadi milik penyerang internasional Kamerun, Samuel Eto`o. Tahun lalu, Eto`o meraih penghargaan tersebut untuk keempat kalinya.

Eto`o, yang sekarang bermain di klub Rusia, Anzhi Makhachkala, sempat masuk dalam nominasi pemain terbaik Afrika tahun ini, tetapi pada Rabu, namanya disingkirkan bersama penyerang Senegal dan Lille, Moussa Sow, membuat gelandang Mali dan Barcelona, Seydou Keita, menjadi nominator ketiga.

Ayew (21), yang merupakan salah satu dari tiga putra `Pele` Afrika yang mewakili Ghana, telah memenangi pemain terbaik Afrika versi BBC, namun tidak ada garansi kalau namanya akan disebut di panggung ruang perjamuan State House sebagai pemenang penghargaan individual tertinggi Konfederasi Sepak bola Afrika (CAF).

Hanya tiga dari 11 peraih penghargaan BBC - Patrick Mboma dari Kamerun, El Hadji Diouf dari Senegal, dan Didier Drogba dari Pantai Gading - yang mampu `mengawinkan` gelar tersebut dengan penghargaan serupa dari CAF.

Ayew membantu Marseille menutup Liga Prancis dengan duduk di peringkat kedua, memenangi Piala Liga dan Piala Super, serta pada pekan ini telah menandatangani perpanjangan kontrak yang akan membuat dirinya tetap bermain di klub Selatan Prancis tersebut untuk empat tahun ke depan.

Ia juga merupakan pemain pilihan pertama di tim `Bintang Hitam` Ghana, yang bersama Pantai Gading menjadi favorit untuk menjuarai Piala Afrika, yang akan dimulai pada 21 Januari di Gabon dan Guinea Equatorial.

Toure, adik kandung bek Manchester City, Kolo, bermain sangat baik di klub tersebut setelah pindah dari Barcelona. Ia juga mencetak beberapa gol penting bagi The Citizens pada musim ini.

Di antara gol-gol penting Toure adalah gol saat mengalahkan Manchester United di semifinal Piala FA, dan gol ke gawang Stoke City di partai final, yang mengakhiri puasa gelar City selama bertahun-tahun.

Juara Spanyol, Eropa, dan Dunia, Barcelona, masih sangat membutuhkan pengaruh Keita, dan ia juga mampu membuat perbedaan bersama pelatih timnas, Alain Giresse, untuk membantu Mali mencapai putaran final Piala Afrika untuk ketiga kalinya.

Tim kejutan yang lolos dari kualifikasi Piala Afrika, Bostwana dan Niger, menjadi kandidat tim terbaik, dan akan sulit memilih salah satu dari Harouna Doula dari Niger, Nabil Maaloul yang melatih klub juara Afrika, Esperance, dan Stanley Tshosane dari Bostwana, sebagai pelatih terbaik.  (RF/I015)

Editor: B Kunto Wibisono

COPYRIGHT © 2011

Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Sindikasi bola.okezone.com

sumber :-

Sindikasi bola.okezone.com


Segrt Pelajari Persebaya Lewat Rekaman

Posted: 21 Dec 2011 01:06 PM PST

MAKASSAR – Skuad PSM Makassar masih memiliki banyak waktu persiapan sebelum bertandangan ke markas Persebaya Surabaya di stadion Gelora 10 November, Minggu (8/1/2012). Kendati demikian, sang arsitek Petar Segrt sudah "pasang kuda-kuda".
 
Tak ingin menyia-nyiakan waktu, pelatih asal Kroasia ini langsung mempelajari calon lawannya itu lewat rekaman video yang didapatnya. Segrt melihat beberapa kekuatan dan kelamahan calon lawannya dari rekaman berdurasi 90 menit tersebut.
 
Terdapat dua versi pertandingan Persebaya yang ada di tangan Segrt yakni saat Persebaya dijamu Persiraja Banda Aceh dan menjamu Semen Padang di kandangnya. "Saya sudah dapat rekamannya. Ini bagus untuk bahan pelajaran kami terhadap calon lawan nanti," ujarnya, kemarin.
 
Mantan juru racik strategi klub Bali Devata ini mengakui jika laga lanjutan tim asuhannya masih sangat lama. Meski demikian, dia tidak ingin membuang waktu yang ada. Segrt ingin lebih cepat mempelajari lawan agar persiapan juga lebih matang.
 
"Saya sudah melihat beberapa kelemahan calon lawan kami (Persebaya). Tetapi belum semuanya dan saya juga tidak ingin bicara banyak soal lawan. Yang pasti, hasil itu akan kami atasi dalam latihan persiapan ini," ungkapnya.
 
Selama melakoni kompetisi Indonesian Permier League (IPL) ini, tim Bajul Ijo-julukan Persebaya merupakan tim yang tidak terlalu beruntung. Mereka sudah melakoni tiga pertandingan yakni dua kali away dan satu kali kandang. Saat ini mereka di urutan delapan klasemen sementara dengan total tiga poin.
 
Di laga kandang perdananya, Persebaya sukses menaklukkan tuan rumah PSMS Medan dengan skor akhir 1-2.  Meski sukses di laga perdana, Persebaya mulai menuai keterpurukan saat bertandang ke markas Persiraja Banda Aceh.
 
Dalam laga keduanya, tim asuhan Divaldo Alves kalah dengan skor 2-1 dari tuan rumah. Selanjutnya, mereka juga dipermalukan di kandang sendiri oleh tamunya Semen Padang dengan skor akhir 0-1.
(Muh Syahrullah/Koran SI/fir)

Full content generated by Get Full RSS.

Redknapp Tak Percaya Ada Masalah Rasisme

Posted: 21 Dec 2011 01:03 PM PST

LONDON – Pelatih Tottenham Hotspur Harry Redknapp tidak percaya bahwa ada masalah dengan rasisme dalam sepakbola Inggris. Namun, dia tidak ingin berkomentar lebih lanjut terkait kasus yang menimpa striker Liverpool Luis Suarez.
 
Redknapp berbicara setelah striker Liverpool Luis Suarez diberi larangan delapan pertandingan dan denda sebesar 40 ribu pounds untuk membuat komentar rasis kepada Patrice Evra.
 
Pelatih asal Inggris ini sedang mempersiapkan timnya untuk menghadapi Chelsea, yang kaptennya, John Terry, juga telah dituduh membuat komentar rasis kepada Bek QPR Anton Ferdinand.
 
Namun, Redknapp juga membantah dugaan bahwa rasisme meluas di Inggris karena campuran kelompok etnis lain yang hadir di setiap klub.
 
Ketika ditanya apakah dia berpikir ada masalah dengan rasisme, Redknapp mengatakan kepada wartawan: "Tidak, saya tidak pernah berpikir bahwa, itu ada, saya tidak tahu apakah dapat Anda datang ke sebuah ruang ganti, saya punya banyak, pemain kulit hitam di sini sebagai pemain kulit putih sehingga saya tidak melihat di mana harus ada masalah."
 
"Mereka semua teman. Mereka semua bermain bersama, mereka semua tumbuh dan tinggal bersama-sama. Tidak ada dalam pikiran saya bahwa hal-hal terjadi lagi," ujar Redknapp seperti dilansir Goal, Kamis (22/12/2011).
 
Namun, Redknapp memang mengatakan bahwa mereka yang bersalah harus menerima hukuman yang tepat atas tindakan mereka, tapi dia tidak mau mengomentari kasus Suarez karena dia tidak tahu apa yang pemain internasional Uruguay itu telah katakan.
 
"Tidak ada tempat bagi rasisme dalam olahraga atau dalam kehidupan, sehingga saya tidak punya waktu untuk itu, dan jika seseorang pasti bersalah, maka mereka harus mengambil konsekuensi, itu sudah pasti, tapi saya tidak akan duduk di sini karena saya menilai Suarez, saya tidak tahu apa yang dia katakan," pungkasnya.
 
(win)

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

KOMPASbola

sumber :-

KOMPASbola


"Suarez Not Walk Alone"

Posted: 21 Dec 2011 06:32 PM PST

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Seluruh penggawa Liverpool memberikan dukungan penuh kepada striker Luis Suarez yang sedang berada dalam situasi sulit, setelah dinyatakan bersalah melakukan tindakan rasisme kepada Patrice Evra oleh Federasi Sepak Bola Inggris (FA). Suarez pun dijatuhi hukuman tak boleh tampil dalam delapan pertandingan.

Namun, segenap unsur Liverpool siap mendukung Suarez, termasuk upayanya melakukan banding. Mereka mengatakan, striker asal Uruguay tersebut tak akan berjalan sendirian dalam menghadapi situasi ini (not walk alone), sebuah motto khas Liverpool.

FA menyatakan, Suarez terbukti melakukan pelecehan rasial terhadap bek Manchester United, Patrice Evra, ketika kedua tim bersua 15 Oktober lalu. Selain larangan bermain, FA juga menjatuhkan denda 40.000 poundsterling atau sekitar Rp 568,7 juta.

"Luis Suarez adalah rekan dan teman kami dan sebagai tim kami terkejut dan marah bahwa dia dinyatakan bersalah oleh FA. Kami sepenuhnya mendukung Luis dan kami ingin dunia tahu itu. Kami tahu dia tidak rasis. Kami skuad dari berbagai macam negara dan latar belakang. Semua dari kami mendukung komitmen klub untuk memerangi rasisme. Kami semua sepakat tak ada tempat di dalam pertandingan untuk segala macam bentuk diskriminasi," demikian pernyataan para pemain seperti yang dilansir situs resmi klub.

"Kami telah hidup, berlatih, dan bermain dengan Luis hampir 12 bulan dan kami tak mengenali cara dia yang digambarkan banyak orang. Kami akan terus mendukung Luis melewati momen sulit ini, dan sebagai teman yang populer dan dihargai dari seluruh rekan timnya, dia tak akan berjalan sendirian," lanjut pernyataan tersebut.

Full content generated by Get Full RSS.

Tak Ada Tevez, Torres Pun Jadi

Posted: 21 Dec 2011 06:25 PM PST

MILAN, KOMPAS.com - Striker Manchester City, Carlos Tevez, masih menjadi target utama dari AC Milan. Namun, raksasa Italia tersebut sudah menyiapkan alternatif jika akhirnya Tevez benar-benar gagal didatangkan. Ia adalah striker Chelsea, Fernando Torres.

La Gazzetta dello Sport melaporkan, Milan kini melihat kemungkinan untuk mendatangkan striker Chelsea, Fernando Torres. Sama seperti Tevez, Milan berencana untuk meminjam striker asal Spanyol tersebut selama enam bulan.

Milan memang butuh tambahan tenaga baru di lini depan. Stok lini depan Milan terbilang minim saat ini. Tercatat hanya empat pemain yang siap pakai, yaitu Zlatan Ibrahimovic, Robinho, Alexandre Pato, dan Filippo Inzaghi. Sementara Antonio Cassano dan Stephan El Shaarawy masih bergelut dengan penyakit dan cedera.

Beberapa media Italia lain menyebut, Milan sebenarnya sudah hampir pasti mendapatkan striker andalan Catania, Maxi Lopez. Namun, kedatangan pemain asal Argentina tersebut masih belum memuaskan Pelatih Massimiliano Allegri yang butuh pemain berkelas untuk mengisi lini depannya. Torres adalah sosok yang tepat untuk memenuhi kriteria sang pelatih.

Tetapi, jika melihat komentar dari Manajer Chelsea, Andrea Villas-Boas, belum lama ini, niatan Milan tampaknya akan sulit tercapai. Sebab, Chelsea masih ingin mempertahankan Torres meski sang pemain belum menunjukkan performa terbaiknya.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Kosmo Online - Sukan

sumber :-

Kosmo Online - Sukan


Harapkan sentuhan Misbun

Posted:

Harapkan sentuhan Misbun

Harapkan sentuhan Misbun

TANPA berselindung, jaguh perseorangan badminton negara, Datuk Lee Chong Wei masih mengharapkan sentuhan bekas 'sifunya', Datuk Misbun Sidek dalam mempersiapkan diri menghadapi temasya Sukan Olimpik 2012 di London.

Bagaimanapun, pemain No. 1 dunia itu menjelaskan bahawa sebarang keputusan hanya boleh dibuat oleh Persatuan Badminton Malaysia (BAM).

"Jika saya mahukan Misbun kembali membimbing saya semula sekalipun, saya masih tidak boleh berbuat apa-apa kerana sebarang keputusan hanya boleh dibuat oleh BAM.

"Saya terikat dengan BAM. BAM ada pengurus yang buat keputusan dan saya hanya ikut saja," katanya pada sidang akhbar selepas majlis pelantikannya sebagai duta jenama Cafe 99 Ipoh White Coffee di Shah Alam semalam.

Misbun yang telah berkhidmat dengan BAM selama lapan tahun telah meletakkan jawatan sebagai jurulatih perseorangan pada 31 Disember tahun lalu selepas dilaporkan berselisihan faham dengan badan induk sukan badminton negara itu.

Ketiadaan Misbun sekali gus menyaksikan Chong Wei kini berada di bawah kendalian Tey Seu Bock dan Rashid Sidek.

Misbun merupakan individu yang bertanggungjawab meletakkan Chong Wei selaku pemain No. 1 dunia sejak 2008.

Tambah Chong Wei, tatkala hanya tinggal lapan bulan sahaja lagi sebelum Sukan Olimpik membuka tirainya, dia menganggap tempoh tersebut adalah sangat penting buat dirinya untuk melakukan persiapan.

Malah, pemain berusia 29 tahun itu turut mengalu-alukan sebarang bantuan dari sesiapa saja dalam memastikan sandaran yang diletakkan di atas bahu untuk membawa pulang pingat emas Sukan Olimpik berjaya direalisasikan.

"Namun, saya tahu, yang penting adalah diri saya sendiri. Saya sendiri kena fokus dan melakukan persiapan," tambah Chong Wei yang mengakui sedikit tertekan dengan harapan tinggi semua pihak.

Jelasnya, berbanding seteru utamanya, Lin Dan dari China yang mempunyai sokongan daripada pemain-pemain muda seperti Chen Long dan Chen Jin, beliau terpaksa menanggung beban meraih pingat emas Sukan Olimpik seorang diri.

"Begitupun, itu semua tidak apa. Sukan Olimpik kali ini merupakan penampilan terakhir saya.

"Saya sudah tidak kisah dengan tekanan. Saya anggap ini satu cabaran dan saya harap media dan semua yang lain memberi sokongan," jelas Chong Wei.

Full content generated by Get Full RSS.

'Chen Long bukan ancaman'

Posted:

'Chen Long bukan ancaman'

'Chen Long bukan ancaman'


CHONG WEI bersama produk jenama Cafe 99 selepas dilantik sebagai duta produk tersebut di Shah Alam semalam.


"CHEN Long bukan ancaman saya."Demikian tegas jaguh perseorangan badminton negara, Datuk Lee Chong Wei ketika diminta mengulas mengenai peningkatan mendadak bintang muda China itu dalam beberapa kejohanan utama kebelakangan ini.

Sebelum ini, selain perseorangan utama China, Lin Dan banyak pihak meramalkan bahawa Chen Long bakal menjadi musuh baharu Chong Wei dalam misinya memburu pingat emas buat kontinjen negara pada temasya Sukan Olimpik 2012 di London.

Ini kerana, dalam empat pertemuan dengan Chen Long tahun ini, Chong Wei tewas sebanyak tiga kali.

Sebagai rekod, Chen Long mengejutkan Chong Wei pada final Kejohanan Badminton Siri Super Terbuka Jepun pada September dan Terbuka Denmark (Oktober) dan tewas pada peringkat separuh akhir Siri Super Akhir di Liuzhou, China Sabtu lalu.

Bagaimanapun, Chong Wei menjelaskan bahawa satu-satunya pemain yang mampu menggugat impian bagi membawa pulang pingat emas Sukan Olimpik adalah Lin Dan.

"Saya rasa Chen Long bukan pencabar utama saya. Saya sedar semua orang bimbang selepas melihat saya kalah kepadanya tiga kali tahun ini, tetapi tidak untuk diri saya.

"Ketika itu, saya tidak berada pada tahap terbaik kerana agak keletihan selepas beraksi dalam begitu banyak kejohanan dalam tempoh tiga bulan lalu sekali gus tidak dapat memberi tumpuan sepenuhnya terhadap permainan saya.

"Orang cakap, kini saya perlu berdepan cabaran sukar dua jaguh China, namun saya fikir Lin Dan lebih memberi ancaman kepada saya," kata Chong Wei kepada pemberita selepas majlis pelantikan dia sebagai duta jenama 'Cafe 99 Ipoh White Coffee' di Shah Alam semalam.

Mengulas mengenai prestasi keseluruhannya tahun ini, Chong Wei menyifatkan pencapaian yang dilakarnya masih tetap membanggakan meskipun kecewa dengan kegagalan meraih gelaran juara pada Kejohanan Dunia di London Ogos lalu.

"11 perlawanan akhir, tujuh kejuaraan dan empat kali naib juara serta tiga separuh akhir.

" Jika dibandingkan dengan beberapa tahun lalu, ada kalanya saya kalah seawal pusingan pertama, kedua. Tetapi untuk kesemua 14 pertandingan saya sertai tahun ini, saya hanya kalah kepada dua pemain sahaja, Lin Dan dan Chen Long.

"Saya hampir untuk meraih gelaran juara dunia namun terpaksa akur apabila gagal berbuat demikian.

"Kini, segala peristiwa yang mengecewakan pada 2011 sudah saya lupakan dan tumpuan saya beralih arah menjelang saingan 2012," jelas Chong Wei.

Full content generated by Get Full RSS.

Beckham masih tiada tandingan

Posted:

Beckham masih tiada tandingan

Beckham masih tiada tandingan


BILA berada di luar padang, Beckham lebih banyak menghabiskan masa dengan anak-anaknya.


KARIER bekas bintang bola sepak England, David Beckham masih belum menunjukkan tanda-tanda suram.

Meskipun telah berusia 36 tahun, bekas kapten skuad The Three Lions itu masih lagi laku di pasaran.

Setelah bermain dengan tiga kelab terkemuka dunia iaitu Manchester United, Real Madrid dan AC Milan, perancang yang kini bersama Los Angeles Galaxy itu masih mampu menarik minat banyak kelab elit Eropah.

Terbaru, suami kepada anggota kumpulan pop Spice Girls, Victoria itu kini dikaitkan dengan kelab dari Perancis, Paris Saint-Germain (PSG).

Namun, pihak pengurusan Beckham, XIX Entertainment dengan pantas menepis spekulasi tersebut meskipun kontraknya dengan LA Galaxy berakhir 31 disember ini.

"Tiada perjanjian dicapai dengan mana-mana kelab setakat ini. Semua cerita mengenai perjanjian tersebut hanyalah spekulasi sahaja.

"David masih lagi belum membuat keputusan mengenai masa depannya," kata XIX Entertainment.

Biarpun berita itu hanya spekulasi, namun jelas sekali ia membuktikan bahawa populariti pemain kesayangan England itu masih utuh dan laku di pasaran.

Media melaporkan PSG sanggup menawarkan gaji 800,000 euro (RM3.32 juta) sebulan untuk membawa imej dan populariti Beckham ke ibu negara Perancis itu.

PSG yang dimiliki oleh Qatar Sport Investments, mahu menggunakan Beckham sebagai daya penarik kepada peminat bola sepak terhadap Liga Perancis, khususnya berkaitan dengan pemasaran dan penjenamaan kelab tersebut.

Selain menjadi bintang bola sepak terkemuka, Beckham yang mempunyai raut wajah yang kacak turut menjadi ikon metroseksual, model dan jurucakap kepada produk-produk terkenal dalam dunia fesyen, minyak wangi, kosmetik dan penjagaan kesihatan.

Status selebriti yang dikecapi Beckham di luar padang ini bagaimanapun tidak menjejaskan fokus utamanya di atas padang.

Buktinya, Beckham pernah menduduki tempat kedua dalam anugerah Pemain Terbaik Dunia FIFA sebanyak dua kali dan menjadi pemain menerima gaji paling mahal di dunia pada 2004 ketika bersama Real Madrid.

Pada 2007, Beckham menyertai saingan Liga Bola Sepak Amerika Syarikat dan sekali lagi menerima bayaran tertinggi dalam kontraknya bersama LA Galaxy selama tiga tahun.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

KOMPAS.com - Olahraga

sumber :-

KOMPAS.com - Olahraga


2.012 Pembawa Obor Menuju Innsbruck

Posted: 21 Dec 2011 03:09 PM PST

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebanyak 2.102 pembawa obor selama 18 hari membawa obor Olimpiade Musim Dingin Remaja 2012 ke Innsbruck, Austria.

Sesuai tradisi, api obor berasal dari pantulan sinar matahari pada cermin parabola di Kuil Hera di Stadion Panathinaiko, Olimpia Kuno, Olimpia, Yunani. Pada malam tahun baru, api obor akan menginap di Wina , ibu kota Austria.

Sesuai tradisi, api obor berasal dari pantulan sinar matahari pada cermin parabola di Kuil Hera di Stadion Panathinaiko, Olimpia Kuno, Olimpia, Yunani. Pada malam tahun baru, api obor akan menginap di Wina , ibu kota Austria.

Obor dibawa berkeliling Austria mulai 27 Desember 2011 hingga 13 Januari 2012. Api akan tiba di Stadion Bergisel pada 13 Januari kemudian untuk menyalakan kaldron hingga 22 Januari. Stadion ini pernah menjadi tuan rumah bagi dua olimpiade sebelumnya yakni Olimpiade Musim Dingin 1964 dan 1976.

Apri dan lari berantai membawa obor menyimbolkan nilai-nilai dan ideal isme pada Gerakan Olimpiade. Mereka melambangkan kesempurnaan, persahabatan, dan penghormatan. Mereka juga menyalakan gairah dan keajaiban Olimpiade Musim Dingin Remaja Pertama.

Intinya, lari berantai membawa obor merupakan inspirasi harapan baru, impian baru, terutama di kalangan kaum muda dan mendorong seluruh dunia untuk mendapat pengalaman di Olimpiade Remaja bersama para atlet yang berlaga, kata residen Komite Olimpiade Internasional (IOC) Jacques Rogge ketika hadir di Olimpia.

Hadir pula dalam upacara pengambilan api obor, Menteri Olahraga Austria Norbert Darabos, Presiden Komite Olimpiade Austria Karl Stoss, CEO Innsbruck 2012 Peter Bayer, dan Ketua Panitia Olimpiade Innsbruck Richard Rubatscher, Ketua Komisi Koordina si Innsbruck 2012 merangkap Presiden Federasi Internasional Ski Gian-Franco Kasper, Ketua Komisi Obor Spyros Zannias,serta Presiden Komite Olimpiade Yunani Spyros Capralos. 

Full content generated by Get Full RSS.

Perempuan Kini Pilih Muay Thai

Posted: 21 Dec 2011 12:56 PM PST

Bela Diri

Perempuan Kini Pilih Muay Thai

Ida Setyorini | Agus Mulyadi | Rabu, 21 Desember 2011 | 20:56 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Olahraga bela diri asal Thailand, muay thai, kini populer sebagai olah fisik yang dapat membakar kalori banyak dalam waktu relatif singkat.

Muay thai menjadi pilihan mereka yang sibuk dan hanya memiliki sedikit waktu untuk olah tubuh. Di sejumlah klub kebugaran di beberapa negara, terutama negara maju, muay thai menjadi pilihan kaum perempuan.

Sebanyak 70-75 persen peserta muay thai diikuti kaum perempuan. Biasanya mereka ke pusat kebugaran pagi hari.

"Umumnya, perempuan, seperti para ibu rumah tangga, memiliki banyak kesibukan sehingga mereka memilih muay thai yang menuntut konsentrasi penuh dan membakar banyak kalori, yakni dapat mencapai 1.000 kalori per jam," kata Stephan Fox (48), Sekretaris Jenderal Federasi Internasional Muaythai Amatir (FIMA) dan Wakil Presiden World Muaythai Council (WMC) di Jakarta, Rabu (21/12/2011) sore.

Stephan Fox datang ke Indonesia untuk memberi pelatihan kepada 190 instruktur fitnes dari Fitness First Indonesia di Assembly Hall, Graha Bapindo, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta.

Menurut dia, para penggemar muay thai lainnya adalah para eksekutif atau pimpinan perusahaan.

Mereka tidak punya banyak waktu dan ingin olah tubuh yang menyeluruh. Muay thai merupakan olahraga yang efisien dan sangat disiplin. Seluruh tubuh bergerak, mulai dari tangan, kaki, pinggul, perut, hingga kepala sehingga kalori yang terbakar pun lebih banyak.

Jika memilih muay thai, mereka tidak bisa melaksanakannya sambil mendengarkan musik atau sibuk memainkan alat komunikasi apa pun. "Itu sebabnya, mereka suka muay thai karena menuntut konsentrasi," kata Stephan Fox.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Sindikasi sport.okezone.com

sumber :-

Sindikasi sport.okezone.com


Knicks Rekrut Shooter Spurs?

Posted: 21 Dec 2011 04:03 AM PST

NEW YORK – Jelang pembukaan NBA musim 2011/2012, New York Knicks bergerak cepat untuk menambah skuadnya. Beberapa pemain digaet untuk menggemukkan kekuatan. Kabar terbaru yang beredar, Knicks mengontrak Steve Novak.
 
Menurut berita yang disitat ESPN, Rabu (21/12/2011), Knicks mengikat Novak dengan jangka waktu semusim. Belum ada pernyataan resmi, soal nilai kontrak mantan pemain San Antonio Spurs itu.
 
Novak dilepas Spurs Senin lalu, setelah tak diperpanjang kontraknya. Tapi, sebelum Knicks bisa meresmikannya, Novak harus mendapatkan pelepasan hak klausul kontraknya terlebih dahulu.
 
Novak pun 'sempat' berkicau di Twitter, bahwa dia akan segera berseragam Knicks, di musim baru yang dibuka pada 25 Desember mendatang. "Perhentian selanjutnya…NY (New York)". Akan tetapi, beberapa jam kemudian, Novak menghapus postingan di wall Twitter-nya itu.
 
Hal tersebut membuat kabar tentangnya menjadi samar. Tak jelas, apakah Novak menghapus kicauannya itu karena Spurs kembali mengontraknya atau tidak. Tapi yang jelas, sampai saat ini memang belum ada pernyataan resmi yang keluar dari kubu Knicks maupun Spurs.
(raw)

Full content generated by Get Full RSS.

Alonso Bicara Pembalap yang Resign

Posted: 21 Dec 2011 03:01 AM PST

MARANELLO – Pembalap Ferrari, Fernando Alonso cukup terkejut dengan keputusan Scuderia Toro Rosso yang mendepak kompatriotnya, Jamie Alguersuari dari kursi pembalap STR. Meskipun, The Spaniard sendiri belum mengerti situasi sebenarnya di STR.
 
Memasuki musim depan, STR memang merekrut dua pembalap belia binaan Red Bull Daniel Ricciardo dan Jean Eric-Vergne sebagai ujung tombak tim. Filosofi Red Bull yang mengembangkan driver program didikan tim Banteng Kembar setidaknya menjadi alasan kuat, tim satelit Red Bull itu mendepak Alguersuari dan Sebastian Buemi.
 
"Saya tidak memiliki opini yang kuat tentang itu," kata Alonso dikutip Autosport, Rabu (21/12/2011). "Saya tidak tahu bagaimana Toro Rosso bekerja dan bagaimana mereka senang atau tidak senang dengan pembalap mereka," ujarnya.
 
"Saya mungkin terkejut sama seperti setiap orang lainnya, mereka merubah pembalap secara tiba-tiba, karena Anda biasanya membutuhkan konsistensi di dalam tim, untuk menggantikan keduanya sama seperti mulai dari awal dan Anda tidak akan memiliki musim dingin yang tangguh dalam hal evolusi dan tes mobil," jelas Alonso.
 
Dan sekali lagi, Alonso mengungkapkan keterkejutannya atas hengkangnya Alguersuari dan Buemi serta Adrian Sutil dari Force India. "Tetapi saya juga terkejut tentang itu. Saya juga surprise mengenai Sutil yang juga tidak mampu bertahan dan sama seperti pembalap lainnya.
 
"Tapi saya paham, STR seperti tim junior Red Bull dan mereka memiliki pembalap muda dan mereka juga masih memiliki dua kursi di STR. Jadi, mereka merasa membutuhkan perubahan pembalap dan mencoba dua pembalapnya. Tetapi saya juga tidak mengetahui situasinya," Alonso menuntaskan.
(edo)

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Republika Online

sumber :-

Republika Online


Barcelona Selalu Lapar Gelar Juara

Posted: 21 Dec 2011 01:23 AM PST

REPUBLIKA.CO.ID, Gelar Piala Dunia Antarklub yang disabet Barcelona menunjukkan bahwa klub Catalan itu masih haus juara. Kiper Barcelona, Victor Valdes, mengatakan tidak akan ada lagi yang mempertanyakan keinginan klubnya untuk meraih juara setelah berhasil memenangkan piala itu.

Seperti yang diketahui, ketatnya persaingan Barcelona dan Real Madrid di Primera Liga Spanyol membuat banyak yang mempertanyakan motivasi Barca.

"Kami telah menunjukkan bahwa kami ingin memenangkan banyak gelar. Ketika kami mengangkat trofi, kami melakukannya seperti saat kami pertama kali mengangkatnya. Kami ingin memenangkan lebih banyak," ujar Valdes.

Selain itu, Valdes juga memuji Pep Guardiola yang menjadi otak di balik permainan mereka. " Sepanjang hari dia adalah maestro. Setiap sesi latihan seperti mengikuti kelas di universitas. Dia tidak akan membiarkan anda santai. Dia mengajari saya bagaimana menikmati permainan dan memainkan sepakbola secara tim."

Full content generated by Get Full RSS.

Ikuti Hasanal Bolkiah Trophy 2012, PSSI akan Seleksi Pemain

Posted: 21 Dec 2011 01:02 AM PST

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Memastikan turun dalam ajang Hassanal Bolkiah Trophy (HBT) 2012, PSSI dalam beberapa pekan ke depan disbukkan dengan seleksi pemain. HBT akan digelar pada tanggal 25 Februari sampai 5 Maret tahun depan.

Seperti yang dilansir oleh AFF, HBT 2012 merupakan ajang yang terbuka untuk semua tim nasional U-21 di ASEAN dan tahun depan kompetisi tersebut akan digelar di Brunei Darussalam.

Kompetisi tersebut akan diikuti oleh 11 anggota ASEAN di mana untuk pertama kalinya pihak penyelenggara akan memperbolehkan lima pemain di atas umur 21 tahun diperbolehkan berpartisipasi.

PSSI akan memulai proses seleksi pada tanggal 27 Desember hingga seterusnya, meskipun pelatih tim tersebut masih belum ditentukan.

"Kami akan melakukan proses seleksi yang sangat mendalam dan kami harap semua anggota PSSI dapat membantu kami mendapatkan pemain-pemain yang terbaik," ujar Bob Hippy, ketua Komite Pengembangan Sepakbola Usia Dini PSSI.

"Di samping kami akan mendapatkan pertandingan yang berkualitas, pihak penyelenggara juga akan mensponsori tim yang ikut ambil bagian.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Berita Harian: Sukan

sumber :-

Berita Harian: Sukan


'Stadium malap'

Posted: 20 Dec 2011 04:04 PM PST

Sukan

Lampu limpah di Kota Bharu, Kuala Terengganu dan Paroi gagal tepati syarat FAM

AGAK memalukan tiga pasukan bola sepak yang memenangi tiga trofi utama, musim ini gagal menepati syarat kecerahan lampu limpah di stadium masing-masing ketika saingan Liga Malaysia bakal bermula dalam tempoh kurang tiga minggu lagi.

Kelantan (juara Liga Super), Negeri Sembilan (juara Piala Malaysia) dan Terengganu (juara Piala FA) memiliki stadium yang ditakrif masih belum lulus ujian pencerahan lampu limpah minimum 800 lux ditetapkan Persatuan Bola Sepak Malaysia (FAM). Nasib pasukan berkenaan termasuk satu lagi pasukan besar, Perak akan diketahui esok apabila Penolong Setiausaha Agung FAM, Ahmad Fuad Daud dan pegawainya melakukan pemeriksaan lampu limpah di gelanggang terbabit untuk tujuan mengemaskini jumlah stadium yang melepasi syarat terbabit.

Sehingga kini cuma lima gelanggang iaitu Stadium Nasional, Bukit Jalil; Stadium USM, Pulau Pinang; Stadium Utama Negeri, Kangar; Stadium Darulaman, Alor Setar dan Stadium Temerloh, Pahang lulus syarat berkenaan.

Komen Anda

Terima kasih diatas penyertaan anda. Berita Harian berhak untuk tidak memaparkan sebarang komen yang menyentuh isu-isu sensitif dan yang berbentuk iklan komersil. Alamat IP anda akan direkodkan dan mungkin digunakan untuk menghalang penghantaran komen seterusnya jika melanggar peraturan yang ditetapkan.

Senarai komen

mosschino_82@yahoo.com

pasukan kelantan nak main AFC tpi stadium xckup syarat....harap tan sri dapat atasi masalah dengan segera

mat duan

ni la jadinye kalau politik dan sukan di campur...

shakir zufayry

pihak kerajaan negeri perlu mainkn peranan dlm hal ini kerana sukan xkn idop tnpa peminat..
pemain juga perlu peminat untuk bermain..

Muhammad Aliff Hariz

harap ......... MALAYSIA BOLEH

ameer islam

nasib baik saya hanya men0nton melalui telvisyen..namun...masalh tetap harus segera dibaiki..

Shazwani

Kerajaan negeri dan persatuan sukan harus memandang serius perkara ini. Saya percaya, sekiranya stadium negeri mempunyai fasiliti yang terbaik bukan sahaja dari segi lampu limpah,malah jika tempat duduk, tandas, surau dan lain-lain lagi diberikan perhatian, sesiapa sahaja yang memasuki stadium pasti akan berasa bangga,selesa dan berbaloi malah mungkin akan meningkatkan kegiatan ekonomi di perkarangan sekitar stadium.

M Ridzman

Perbaiki segera untuk keselesaan penonton setia. Mereka ini membeli tiket dgn mengeluarkan dari poket masing2..


Full content generated by Get Full RSS.

Hanya lima stadium lulus syarat

Posted: 20 Dec 2011 01:53 PM PST

Sukan

FAM akan uji esok kecerahan lampu limpah di baki gelanggang

TIGA minggu menjelang sepak mula saingan Liga Malaysia (Liga M) 2012, hanya lima buah stadium sudah lulus syarat kecerahan lampu limpah untuk mengadakan perlawanan pada sebelah malam.

Lima stadium itu ialah Stadium Nasional, Bukit Jalil; Stadium USM, Pulau Pinang; Stadium Utama Negeri, Kangar; Stadium Darul Aman, Alor Setar dan Stadium Temerloh, Pahang. Selebihnya masih belum lulus ujian pencerahan lampu limpah minimum 800 lux ditetapkan Persatuan Bola Sepak Malaysia (FAM) termasuk Stadium Sultan Muhamad IV, Kota Bharu; Stadium Sultan Ismail Nasiruddin Shah, Kuala Terengganu; Stadium Tuanku Abdul Rahman, Paroi dan Stadium Perak, Ipoh.

Penolong Setiausaha Agung FAM, Ahmad Fuad Daud yang juga Ketua Jabatan Pertandingan Tempatan berkata, pihaknya akan melakukan pemeriksaan lampu limpah stadium-stadium terbabit, esok bagi mengemaskini jumlah stadium yang melepasi syarat terbabit.

"Buat masa ini, memang baru lima stadium sudah lulus. Tapi semua stadium lain sedang bertungkus lumus melakukan kerja-kerja memperbaiki atau menukar lampu limpah mereka kerana saya difahamkan, tiada satu pun stadium yang mahu aksi sebelah petang.

"Selepas pemeriksaan pada Khamis (esok), jika terdapat stadium yang masih gagal ujian kecerahan itu, kita beri mereka peluang terakhir untuk melepasi syarat terbabit paling lewat, tujuh hari sebelum aksi pertama liga," kata Ahmad Fuad ketika dihubungi, semalam.
Namun menurut Ahmad Fuad, tiga buah stadium tidak dapat digunakan pada awal saingan liga musim ini disebabkan kerja-kerja baik pulih padang iaitu Stadium Shah Alam, Stadium Bola Sepak Kuala Lumpur, Cheras dan Stadium Tan Sri Hassan Yunos, Larkin.

"Sehinggalah kerja-kerja baik pulih selesai, Selangor akan beraksi di Stadium Nasional, Kuala Lumpur dan FELDA United menggunakan Stadium Hang Jebat, Melaka manakala Johor dan MBJB mungkin beraksi di Stadium UTM, Skudai atau Stadium Kluang," jelasnya.

Saingan Liga M 2012 bermula dengan aksi sumbangsih, Kelantan bertemu Negeri Sembilan pada 7 Januari, disusuli aksi sulung Liga Super pada 10 Januari dan Liga Perdana pada 13 Januari.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS