Utusan Online - Sukan

sumber :-

Utusan Online - Sukan


Bersara jika gagal ke Olimpik

Posted:

Bersara jika gagal ke Olimpik

Bersara jika gagal ke Olimpik


Wong Pei Tty (depan)-Chin Eei Hui menduduki ranking ke-20 dunia dan semakin sukar untuk memburu slot Olimpik 2012.


KUALA LUMPUR - Beregu negara Chin Ee Hui-Wong Pei Tty mungkin menggantung raket jika gagal layak ke Olimpik London tahun hadapan.

Bekas beregu wanita No. 1 dunia itu yang kini berada pada ranking ke-20 ekoran kecederaan lutut Pei Tty, bagaimanapun akan berbincang terlebih dahulu dengan Persatuan Badminton Malaysia (BAM) mengenai masa depan mereka.

"Usia kami semakin meningkat. Jika BAM masih perlukan khidmat kami, mungkin kami boleh bermain untuk setahun dua lagi.

"Selepas Olimpik London tahun hadapan, kami berharap dapat menjadi jurulatih," kata Ee Hui semalam.

Hanya 16 regu terbaik layak beraksi pada Olimpik London yang akan berlangsung dari 27 Julai hingga 12 Ogos depan.

Pei Tty, 30, dan Eei Hui, 29, menduduki ranking pertama dunia pada Mei 2009 selepas merangkul kejuaraan Terbuka Indonesia tahun tersebut.

Mereka baru kembali daripada menyertai kejohanan Terbuka India minggu lepas dan sekadar mara ke separuh akhir.

Gandingan itu juga pernah beraksi dalam dua Olimpik sebelum ini, di Athens pada 2004 dan Beijing pada 2008, tetapi tersingkir pada pusingan awal.

Mereka memenangi emas Sukan SEA di Filipina pada 2005, juga pada Sukan Komanwel di Melbourne 2006.

Eei Hui dan Pei Tty akan memulakan kempen tahun 2012 dengan menyertai Siri Super Terbuka Korea dari 3 hingga 8 Jan sebelum beraksi dalam Super Siri Terbuka Malaysia yang akan berlangsung di Stadium Putra, Bukit Jalil dari 10 hingga 15 Januari.

Full content generated by Get Full RSS.

Bekas penerjun China gandingan baru Bryan?

Posted:

Bekas penerjun China gandingan baru Bryan?

Bekas penerjun China gandingan baru Bryan?

Oleh FERZALFIE FAUZI
ferzalfie.fauzi@utusan.com.my

KUALA LUMPUR - Jika penerjun veteran Yeoh Ken Nee bersara selepas Sukan Olimpik 2012, pengganti paling sesuai untuk bergandingan dengan Bryan Nickson Lomas adalah jurulatih mereka sendiri, Huang Qiang.

Setiausaha Kehormat Majlis Olimpik Malaysia (MOM) Datuk Sieh Kok Chi berkata, bekas penerjun handalan China itu yang sudah menjadi warganegara Malaysia bersedia untuk diturunkan bila-bila masa dan kembali bergelar atlet.

"Dia sudah lima tahun membantu Kesatuan Renang Amatur Malaysia (ASUM) dan dia boleh mewakili negara dalam acara terjun termasuk Sukan Olimpik 2012 London," katanya ketika dihubungi semalam.

Jelasnya, Huang Qiang sesuai bergandingan dengan Bryan dalam acara 10 meter platform serentak andai diberi peluang oleh ASUM, tatkala umurnya juga baru mencecah 28 tahun.

"Jika kita lihat objektif asal pengambilan Huang Qiang, kita bukan sahaja mahu dia menjadi jurulatih skuad elit tetapi mewakili negara dalam acara terjun sebaik sahaja pulih dari kecederaan," katanya.

Huang Qiang yang merupakan bekas juara kebangsaan China dan pernah memenangi pingat perak Sukan Asia 1998 Bangkok, mengalami kecederaan selepas Sukan Olimpik 2000 di Sydney, seterusnya mengambil keputusan untuk menjadi jurulatih di Malaysia.

"Sekarang dia sudah pulih dan bukan sahaja menjadi jurulatih tetapi mempersiapkan diri kembali beraksi sebagai atlet, cuma kita belum tahu bilakah masa yang sesuai untuk dia menjadi atlet," katanya.

Sementara itu, Setiausaha ASUM, Edwin Chong berkata, pihaknya belum menetapkan sebarang pelan untuk Huang Qiang termasuk kejohanan apa yang boleh disertainya, tetapi berpeluang mewakili negara.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Republika Online

sumber :-

Republika Online


Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown

Posted: 28 Dec 2011 11:04 AM PST

SPORTKU.COM - Mungkin anda tidak akan percaya hal ini, tapi Shaq bilang bahwa LeBron James tidak pernah mendengarkan Mike Brown ketika ia bermain di Cleveland Cavaliers.

Menurut Hoopsworld: "O'Neal berkata bahwa Cavaliers berusaha untuk membuat LeBron James happy. Menurut Shaq, James mendapat perlakuan spesial dari Mike Brown, dan mempertanyakan apakah nanti Brown akan mempunyai masalah-masalah yang serupa dengan Kobe Bryant di Los Angeles."

"LeBron adalah seorang bintang besar, sama seperti ketika saya mendominasi liga ini ketika bermain untuk LA tahun 2000 dulu. Pelatih saya dan James dulu, Mike Brown, adalah orang yang baik. Namun Mike harus menghadapi situasi yang tidak biasa karena tidak ada satu orang pun yang mau mencari masalah dengan LeBron. Tidak ada orang yang mau apabila James meninggalkan Cleveland, jadi James diberikan kebebasan untuk melakukan apapun yang ia ingin lakukan," ujar Shaq.

"Saya ingat suatu hari ada sesi film, dan dalam video itu LeBron terlihat tidak mau melakukan defense setelah gagal melakukan tembakan. Mike Brown sama sekali tidak membicarakan hal itu. Lalu Mike melanjutkannya ke video clip berikutnya, dan kasus yang sama terjadi namun kali ini Mo Williams yang tidak mau melakukan defense. Mike lalu berkata, 'Yo, Mo, kita tidak boleh begitu. Kamu harus berusaha lebih keras lagi.' Delonte West yang sudah muak dengan kejadian tersebut berdiri lalu berkata, 'Tunggu sebentar. Setiap orang harus bertanggung jawab terhadap apa yang mereka lakukan, bukan cuma beberapa dari kita saja.' Mike Brown lalu berkata, 'Saya tahu, Delonte. Saya tahu.' Mike tahu bahwa ucapan Delonte benar," cerita Shaq.

"Saya tidak yakin bila Kobe bisa mendengarkan Mike Brown. LeBron tidak benar-benar pernah mendengarkan Mike. Satu hal yang kita pasti tahu: Kobe pasti akan memegang kendali.'"

O'Neal juga melihat kembali karirnya ketika ia bermain satu musim saja dengan James. Saat itu performa James begitu buruk ketika dikalahkan Boston Celtics di semifinal wilayah Timur tahun 2010. Performa buruk yang sama kembali Shaq lihat ketika James bermain di NBA Finals 2011 melawan Dallas Mavericks: "Ketika melawan Celtics, sudah jelas bahwa LeBron memang lagi off. Saya selalu percaya bahwa James bisa langsung on kapan saja, namun entah kenapa ia tidak melakukannya. Hal ini terulang lagi ketika melawan Mavericks di tahun 2011. Rasanya aneh. Memang tidak masalah apabila seorang pemain lebih ingin mengoper bola, namun James harusnya menjadi The Chosen One [Manusia yang terpilih]. Ketika melawan Dallas di 2011, James sempat terbuka lebar dan bisa melakukan tembakan - dia malah mengopernya ke Mario Chalmers. Sama sekali tidak masuk logika. Saya berkata kepada orang-orang, 'Seperti yang Michael Jordan katakan kepada saya. Sebelum anda sukses, anda harus gagal terlebih dahulu.'"

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - James dan Mike Brown. Sumber foto: http://goo.gl/PJ4Lo

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - James dan Mike Brown. Sumber foto: http://goo.gl/PJ4Lo

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - James mendengarkan instruksi dari Mike. Sumber foto: http://goo.gl/2rrYA

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - James mendengarkan instruksi dari Mike. Sumber foto: http://goo.gl/2rrYA

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - Brown ingin menolong James yang terjatuh. Sumber foto: http://goo.gl/NRJLU

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - Brown ingin menolong James yang terjatuh. Sumber foto: http://goo.gl/NRJLU

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - James dan Brown berpelukan. Sumber foto: http://goo.gl/cf2xd

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - James dan Brown berpelukan. Sumber foto: http://goo.gl/cf2xd

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - Mike melatih James di Cavs. Sumber foto: http://goo.gl/LboRo

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - Mike melatih James di Cavs. Sumber foto: http://goo.gl/LboRo

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - Di Cavaliers, tidak ada yang mau berkontfrontasi dengan James. Sumber foto: http://goo.gl/bRB34

Shaq Bilang LeBron James Tidak Pernah Mendengarkan Mike Brown - Di Cavaliers, tidak ada yang mau berkontfrontasi dengan James. Sumber foto: http://goo.gl/bRB34

Full content generated by Get Full RSS.

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa

Posted: 28 Dec 2011 11:03 AM PST

SPORTKU.COM - Phil Jackson adalah pelatih NBA tersukses sepanjang masa. Dengan 11 cincin juara, Phil merupakan pelatih dengan cincin juara NBA terbanyak, bahkan melewati Red Aurbach. Seperti apa perjalanan Phil hingga bisa menjadi pelatih tersukse? Mari kita lihat sama-sama videonya.

Courtesy of Youtube: http://www.youtube.com/watch?v=1TSWxi4oTVI

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Kobe Bryant dan Michael Jordan. Sumber foto: http://goo.gl/n2h4Y

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Kobe Bryant dan Michael Jordan. Sumber foto: http://goo.gl/n2h4Y

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Fisher pernah dilatih oleh Phil. Sumber foto: http://goo.gl/0vS1a

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Fisher pernah dilatih oleh Phil. Sumber foto: http://goo.gl/0vS1a

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Derek Fisher. Sumber foto: http://goo.gl/0vS1a

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Derek Fisher. Sumber foto: http://goo.gl/0vS1a

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Rodman. Sumber foto: http://goo.gl/LuMEK

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Rodman. Sumber foto: http://goo.gl/LuMEK

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Kobe dan Phil. Sumber foto: http://goo.gl/0QzWp

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - Kobe dan Phil. Sumber foto: http://goo.gl/0QzWp

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - MJ hitam putih. Sumber foto: http://goo.gl/n2h4Y

Phil Jackson Adalah Pelatih NBA Tersukses Sepanjang Masa - MJ hitam putih. Sumber foto: http://goo.gl/n2h4Y

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

ANTARA - Olahraga

sumber :-

ANTARA - Olahraga


Persebaya juarai Unity Cup setelah kalahkan Kelantan

Posted: 28 Dec 2011 12:42 PM PST

Surabaya (ANTARA News) - Persebaya Surabaya berhasil menjuarai Turnamen Unity Cup 2011 setelah dalam pertandingan putaran kedua final berhasil menang 3-2 melawan tim Juara Liga Malaysia, Kelantan FA, di Stadion Gelora 10 November Surabaya, Rabu malam.

"Ini merupakan gelar yang indah di akhir tahun dan menjadi modal berharga dalam mengarungi pertandingan di Liga Primer Indonesia berikutnya," ujar Pelatih Persebaya, Divaldo Alves, saat ditemui setelah pertandingan usai.

Persebaya berhak mengangkat piala setelah menang dengan skor agregeat 4-3. Pada putaran pertama, 23 Desember 2011, tim berjuluk Bajul Ijo tersebut menahan tuan rumah Kelantan FA dengan skor 1-1.

Dalam pertandingan yang disaksikan sekitar 27 ribu penonton itu, tiga gol Persebaya dicetak Andik Vermansyah di menit 16, Feri Ariawan di menit 65, dan pemain asing asal Brazil Otovio Dutra pada menit 74.

Sementara itu, dua gol balasan "The Red Warriors" dicetak oleh Norshahrul Idlan Talaha di menit 48 dan Indra Putra di menit 90.

"Kami sangat puas dengan permainan Andik dan kawan-kawan. Terima kasih kepada bonek mania yang selama 90 menit tidak berhenti menyanyi dan menyuntikkan semangat pemain," kata Alves.

Pelatih Kelantan FA, Peter James Butler menerima kekalahan ini dan memberi ucapan selamat kepada Persebaya. Meski mengaku kecewa dengan permainan anak asuhnya, namun ia menilai pertandingan kali ini memiliki atmosfir sangat tinggi.

"Sebuah pertandingan luar biasa. Apalagi disaksikan oleh puluhan ribu suporter yang tidak berhenti mendukung. Jujur kami salut kepada bonek mania dan inilah suporter nomor satu di Indonesia," katanya kepada wartawan setelah pertandingan usai.

Pelatih berkebangsaan Inggris tersebut mengaku akan melihat rekaman video pertandingan untuk mengevaluasi dan membenahi sektor-sektor serta posisi yang masih dianggap rawan.

Sementara itu, Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Malarangeng yang turut menyaksikan langsung pertandingan di stadion berjanji bahwa Unity Cup akan menjadi agenda rutin tahunan.

"Bahkan nanti tidak hanya dua negara saja yang ikut, tapi melibatkan negara-negara Asia Tenggara. Dengan sepak bola, diharapkan akan semakin meningkatkan kerja sama antarnegara," paparnya.

Hal senada dikatakan Menteri Belia dan Sukan Malaysia, Dato Seri Shabery Chek. Menurut dia, turnamen semacam ini perlu dipertahankan dan akan menambah peserta dari negara di Asia Tenggara.

"Turnamen Unity Cup 2011 ini menjadi yang pertama. Musim depan harus ada turnamen semacam ini serta mengundang tim-tim juara di liga sepak bola masing-masing negara," ucapnya.

(ANT-165/E011)

Editor: Suryanto

COPYRIGHT © 2011

Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com

Full content generated by Get Full RSS.

Persebaya taklukkan Kelantan FA 3-2

Posted: 28 Dec 2011 12:38 PM PST

Surabaya (ANTARA News) - Persebaya Surabaya berhasil menaklukkan tim Malaysia, Kelantan FA, dalam turnamen Unity Cup dengan skor tipis 3-2 di Stadion Gelora 10 November, Surabaya, Jawa Timur, Rabu malam.

Tiga gol tuan rumah dicetak oleh Andik Vermansyah pada menit 16, Feri Ariawan di menit 65, dan pemain asing asal Brazil Otovio Dutra pada menit 74.

Dua gol balasan Kelantan FA dicetak oleh Norshahrul Idlan Talaha pada menit 48 dan Indra Putra di menit 90.

Atas hasil ini, Persebaya menang dengan agregeat gol 4-3 setelah dalam pertandingan pertama berhasil menahan tuan rumah di kandang Kelantan FA dengan skor 1-1.

Hasil tersebut mengantarkan Persebaya menjadi juara dalam turnamen yang baru pertama kali digelar itu.

(ANT-165/E011)

Editor: Suryanto

COPYRIGHT © 2011

Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Sindikasi bola.okezone.com

sumber :-

Sindikasi bola.okezone.com


Seluruh Punggawa PSM Ikuti Latihan Perdana

Posted: 28 Dec 2011 12:59 PM PST

MAKASSAR – Seluruh punggawa skuad PSM Makassar dipastikan akan mengikuti latihan perdana pasca libur Natal di lapangan Karebosi Makassar, pukul 16.00 Wita, kemarin. Beberapa pemain yang pulang ke kampung halamannya sudah tiba di Makassar.
 
Arsitek Juku Eja Petar Segrt memastikan hal itu. Kata dia, tak ada satupun pemainnya yang mengajukan izin tambahan libur dan tidak bisa hadir di latihan perdana. Semuanya menyatakan sedang kembali ke Makassar untuk persiapan menjalani latihan.
 
"Sepertinya tidak ada pemain yang terlambat ikut latihan karena sampai saat ini tidak ada yang meminta izin menambah waktu liburnya. Malah semuanya menyatakan sedang bersiap-siap kembali ke Makassar," ujarnya.
 
Dia mengungkapkan, beberapa pemain yang sebelumnya disebut-sebut bakal terlambat pulang seperti Ilija Spasojevic yang berlibur di Negaranya Montonegro, Serbia, juga akan mengikuti latihan, hari ini. Mantan striker Bali Devata ini disebut sudah tiba di Makassar, pukul 12.30 Wita, kemarin.
 
Pada pagi harinya, pemain berkebangsaan Brasil David da Rocha juga sudah lebih awal tiba di Makassar. Eks gelandang Persipura Jayapura selama enam tahun ini hanya berlibur dan merayakan Natal di Jakarta bersama rekan-rekan satu Negaranya.
 
David seharunya tiba di Makassar pada, Selasa (27/12) malam. Akan tetapi, pesawatnya delay akibat cuaca buruk di Jakarta. "Hujanya deras sekali. Penerbangan ditunda. Besok pagi-pagi (hari ini) baru berangkat," ujarnya. Dia bermalam di Bandara Soekarno Hatta, Jakarta untuk menunggu jadwal penerbangan.
 
Kemarin, suasana di Mes Pemain PSM sudah mulai ramai. Beberapa pemain lokal PSM putra daerah Sulsel sudah ada yang datang ke Mes. Seperti Hendra Wijaya, Achmad 'Tolle' Hisyam, M Jufri, Azwar S dan beberapa pemain lainnya sudah datang ke mes.
 
Yang paling pertama menginjakkan kaki di mes, kemarin, adalah Hendra. Selama libur, Hendra hanya berada rumah orang tuanya di Kabupaten Gowa yang jaraknya sangat dekat dengan Makassar. Setelah Hendra, menyusul Tolle yang selama ini menikmati libur di rumahnya di Sudiang.
 
Sementara itu, playmaker asal Serbia berpasport Australia Srecko Mitrovic yang berlibur di Makassar untuk perawatan cederanya, juga dipastikan tetap mengikuti latihan, hari ini. Hanya saja, dia akan melakukan latihan terpisah karena cederanya belum pulih 100 persen.
 
Sejatinya, jadwal latihan tim kebanggaan masyarakat Makassar, Rabu (28/12) kemarin. Akan tetapi diundur lantaran adanya perubahan jadwal pertandingan saat dijamu tuan rumah Persebaya Surabaya.
 
Jadwal awal, PSM harus melakoni partai tandang pertamanya itu, Minggu (8/1). Namun dimajukan sehari menjadi, Sabtu (7/1/2012). Majunya jadwal atas permintaan pihak MNC Media selaku pemilik hak siar resmi kompetisi IPL.
 
Akibatnya adanya perubahan jadwal, Petar pun mengubah keputusan libur. Tim yang seharunya kembali mendapat jatah libur, yakni 31 Desember hingga 1 Januari, ditiadakan karena alasan sudah ada penambahan libur pada, 28 Desember.
 
Media Officer PSM Andi Widya Syadzwina mengatakan, libur hanya dilakukan pada hari Minggu, (1/1/2012), yang bertetapan dengan tahun baru. "Sebenarnya itu bukan libur tambahan karena tim memang libur setiap hari Minggu. Kebetulan tanggal 1 Januari jatuhnya pada hari Minggu, jadi tim libur seperti libur tahun baru," tuturnya.
(Muh Syahrullah/Koran SI/hmr)

Full content generated by Get Full RSS.

Macheda Ingin Tetap di Premier League

Posted: 28 Dec 2011 12:29 PM PST

MANCHESTER - Federico Macheda hanya bisa pasrah. Jika terpaksa dipinjamkan pada Januari mendatang, maka penyerang Manchester United berharap bisa tetap bermain di Premier League.
 
Macheda memang sulit sekali menembus tim inti Setan Merah. Terbukti, mantan pemain Lazio ini hanya tampil sebanyak dua kali di Premier League musim ini dan kemungkinan besar akan meninggalkan Old Trafford, ketika bursa transfer Januari ini dibuka.
 
Pada musim kemarin, Macheda memang sempat dipinjamkan ke klub Italia, Sampdoria. Namun untuk sementara ini, penyerang asal Italia itu mengaku bukan saatnya untuk kembali bermain di Liga Serie A.
 
"Sekarang, saya tidak merasa tepat untuk kembali bermain di Italia karena waktu saya di Sampdoria berlangsung sangat buruk sekali. Bahkan, waktu adaptasinya juga sangat buruk sekali," kata penyerang 20 tahun itu.
 
"Kemudian pemilihan tim juga tidak tepat. Jadi, sangat sulit memikirkan untuk kembali ke Italia. Saya justru berharap tetap berada di Inggris, untuk bermain sedikit di sini," lanjutnya sebagaimana dilansir Goal, Kamis (29/12/2011).
 
Namun, Macheda tidak perlu berkecil hati. Sejumlah klub di Inggris dikabarkan tertarik ingin meminang Macheda, termasuk Wigan Athletic yang sudah menyatakan keinginan untuk menampung penyerang muda itu.
(hmr)

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

detikcom

sumber :-

detikcom


Redknapp Merendah Soal Titel Juara

Posted: 28 Dec 2011 11:55 AM PST

" data-text="Redknapp Merendah Soal Titel Juara" data-count="horizontal" data-via="detikcom" data-counturl="http://us.detiksport.com/sepakbola/read/2011/12/29/025554/1801901/72/redknapp-merendah-soal-titel-juara">Tweet

London - Tottenham Hotspur muncul sebagai klub ketiga di luar persaingan duo Manchester pada klasemen sementara. Kendati timnya punya peluang menjadi juara, Harry Redknapp memilih untuk merendah.

Ya, bukan Chelsea, Arsenal, ataupun Liverpool yang menjadi klub ketiga di bawah Manchester City dan Manchester United, melainkan Spurs. Menilik hasil yang diraih, The Lilywhites relatif lebih konsisten ketimbang The Blues, The Gunners, dan The Reds.

Tujuh belas kali bertanding, Rafael Van der Vaart dkk. meraih 12 kemenangan, dua hasil imbang, dan tiga kekalahan. Mereka pun kini hanya berjarak delapan poin dari duo Manchester. Namun, mengingat mereka masih menyimpan sisa satu pertandingan, jarak tersebut masih bisa dipertipis.

Secara matematis, peluang Spurs untuk menjadi juara jelas ada. Namun, Redknapp enggan membicarakannya. Alasannya, City dan MU masih sulit untuk dilewati.

"Manchester United dan Manchester City terlihat sangat kuat. Saya tak akan memilih pemenang di luar kedua tim itu," ujar Redknapp kepada Sky Sports.

Menurutnya, target realistis Spurs adalah finis di zona Liga Champions. Setelah gagal maju ke turnamen antarklub Eropa itu pada musim ini, Redknapp memang bertekad serius untuk bisa bermain di sana pada musim depan.

Keseriusan itu bisa dilihat dari dilepasnya Liga Europa, di mana sejak awal musim ia sudah mengatakan bakal memainkan pemain lapis kedua pada turnamen tersebut.

Hanya saja, dengan sisa musim yang masih panjang, Redknapp mengingatkan bahwa target finis di zona Liga Champions tak akan mudah dicapai. "Kami sangat ingin kembali ke Liga Champions dan itu tak akan gampang," tukasnya.


( roz / din )

Redaksi: redaksi[at]staff.detik.com
Informasi pemasangan iklan
Hubungi Elin Ultantina di iklan[at]detikSport.com,
Telepon 021-7941177 (ext.524).

Full content generated by Get Full RSS.

Menpora Minta KONI Lakukan Mediasi di PSSI

Posted: 28 Dec 2011 11:38 AM PST

" data-text="Menpora Minta KONI Lakukan Mediasi di PSSI" data-count="horizontal" data-via="detikcom" data-counturl="http://us.detiksport.com/sepakbola/read/2011/12/29/023818/1801898/76/menpora-minta-koni-lakukan-mediasi-di-pssi">Tweet

Surabaya - Menteri Pemuda dan Olahraga, Andi Mallarangeng, mendesak semua pihak di PSSI yang kini sedang bertikai agar duduk bersama-sama. Andi juga meminta Ketua KONI Toni Surahman untuk melakukan mediasi pada kedua kubu.

"Mari kita duduk sama-sama, kita bicara yang baik. Saya sudah suruh Toni Suratman untuk melakukan mediasi," ujar Andi disela-sela pertandingan Unity Cup antara Persebaya vs Kelantan FA di Stadion Gelora 10 November Tambaksari Surabaya, Rabu (28/12/2011).

Andi berharap dengan adanya mediasi tersebut dapat muncul jalan keluar yang baik bagi persepakbolaan nasional. "Kita harapkan ada jalan keluar yang baik. Win win solution lah," harapnya.

Bahkan kalaupun dalam mediasi tetap buntu atau tetap ada perbedaan, mantan juru bicara kepresidenan itu meminta kedua pihak dapat menggunakan mekanisme yang ada yakni melalui abritase olahraga Indonesia. "Pokoknya kalau ada yang tidak sepakat dengan kebijakan PSSI, ada yang berbeda isu-isu tertentu dalam sepakbola maka jalannya arbitrase," ujarnya.

Ketika ditanya, apakah KONI merupakan kepanjangan tangan dari pemerintah untuk menyelesaikan konflik di tubuh PSSI. Andi mengelak jika KONI hanya didorong pihaknya untuk melakukan mediasi.

"Oh tidak KONI berdiri sendiri tapi kita dorong untuk memediasi agar jangan sedikit-sedikit pemerintah," pungkas Andi.


( ze / din )

Redaksi: redaksi[at]staff.detik.com
Informasi pemasangan iklan
Hubungi Elin Ultantina di iklan[at]detikSport.com,
Telepon 021-7941177 (ext.524).

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

KOMPASbola

sumber :-

KOMPASbola


Redknapp: Saya Berbohong Jika Tidak Ingin Tevez

Posted: 28 Dec 2011 05:33 PM PST

LONDON, KOMPAS.com - Pelatih Tottenham Hotspur, Harry Redknapp, menegaskan dirinya tidak akan berpikir dua kali jika mendapatkan kesempatan merekrut Carlos Tevez dari Manchester City.

Tevez kemungkinan besar akan meninggalkan Etihad Stadium pada bursa transfer Januari mendatang setelah berselisih dengan pelatih Roberto Mancini beberapa waktu lalu. Tevez kemudian disebut-sebut akan berlabuh di AC Milan.

"Saya suka Tevez. Dia pemain yang fantastis. Mungkin hal itu sulit terwujud. Namun, saya berbohong jika saya mengatakan tidak menginginkan dia," kata Redknapp kepada TalkSport.

Dalam kesempatan itu, Redknapp juga mengaku puas dengan komposisi timnya saat ini setelah sukses bercokol di peringkat ketiga klasemen Premier League. Oleh karena itu, Redknapp mengaku tak memiliki rencana untuk membeli pemain pada bursa transfer kedua nanti.

"Saya pikir kami akan mempertahankan apa yang kami yang punya. Saya mungkin akan sakit kepala jika memboyong seorang pemain karena saya miliki pelapis di banyak posisi," beber Redknapp. (TS)

Full content generated by Get Full RSS.

Wenger: Arsenal Belum Butuh Goucuff

Posted: 28 Dec 2011 05:31 PM PST

LONDON, KOMPAS.com - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger, menyatakan tidak memiliki keinginan merekrut gelandang dan dengan begitu membantah pemberitaan di Inggris yang menyebutnya akan  meminjam gelandang Lyon, Yoan Gourcuff, Januari mendatang.

Dalam beberapa bulan ini, Gourcuff memang selalu dikaitkan dengan "The Gunners". Bahkan, Presiden Lyon Jean-Michel Auleas sempat mengklaim bahwa Arsenal berkeinginan merekrut gelandang berusia 27 tahun itu pada bursa transfer musim panas mendatang.

"Tidak. Di lini tengah, saya memiliki Jack Wilshere dan Abou Diaby yang akan (sembuh dari cedera). Itu berarti kami memiliki banyak pemain," jelas Wenger.

Terlepas dari itu, Wenger tidak menutup kemungkinan akan merekrut Gourcuff setelah pelatih asal Perancis itu mengakui masih terus memantau perkembangan Gourcuff setelah mengalami cedera panjang.

"Dia absen selama empat atau lima bulan. Apa yang terjadi dengan dia normal. Dia tampil antusias dalam beberapa pertandingan. Setelah cedera, normal permainan dia menurun. Bagimanapun saya melihat sesuatu yang positif dari Gourcuff," beber Wenger. (ESPN)

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Kosmo Online - Sukan

sumber :-

Kosmo Online - Sukan


Kim Swee resah

Posted:

Kim Swee resah

Kim Swee resah

SIKAP 'membisu' Persatuan Bola Sepak Singapura (FAS) berhubung jadual perlawanan dan juga gelanggang rasmi skuad Harimau Muda menjelang saingan Liga Singapura (Liga-S) musim depan menimbulkan tanda tanya jurulatih, Ong Kim Swee.

Menurut Kim Swee, setakat ini beliau masih belum menerima sebarang maklumat rasmi daripada FAS berhubung perkara itu walaupun difahamkan, saingan Liga-S bakal bermula pada 9 Februari depan.

Meskipun mengakui persiapan anak-anak buahnya tidak terjejas dengan situasi berkenaan, Kim Swee benar-benar berharap supaya FAS dapat menyalurkan maklumat itu kepadanya ataupun menerusi Persatuan Bola Sepak Malaysia (FAM) dengan kadar segera.

"FAS masih tidak beritahu saya mengenai perkara itu, dengan FAM pun belum lagi.

"Saya harap semua urusan ini boleh diketahui dalam tempoh terdekat bagi memudahkan kami menyusun jadual memandangkan pemain Harimau Muda A akan beraksi pada Kejohanan Piala Konfederasi Bola Sepak Asia (AFC) Bawah 22 tahun pada Jun tahun depan, selain menempuh baki kelayakan Olimpik Februari nanti.

"Bukan apa, saya tidak mahu ada sebarang pertindihan jadual nanti.

"Mungkin FAS sudah dimaklumkan mengenai jadual kita dalam pusingan kelayakan Olimpik, cuma saya bimbang mereka terlepas pandang mengenai kejohanan Piala AFC," katanya kepada Kosmo! semalam.

Skuad Harimau Muda A bakal bersaing dalam Liga-S selama empat musim hasil perjanjian persefahaman selama empat tahun di antara FAS dan FAM sebelum ini. Skuad itu akan dibarisi 28 pemain yang berusia bawah 22 tahun.

'Sistem barter' itu juga menyaksikan penyertaan pasukan Singapura yang dikenali sebagai Lions XII FC pada Liga Malaysia (Liga-M) musim depan yang begitupun menimbulkan rasa 'kurang senang' pemerhati bola sepak kerana menyenaraikan 10 pemain berusia lebih 23 tahun.

Bagi baki aksi kelayakan Kumpulan C temasya Olimpik Zon Asia nanti, skuad muda negara bakal berkunjung ke Bahrain pada 5 Februari tahun depan sebelum melayan kunjungan Jepun pada 22 Februari. Perlawanan terakhir berdepan Syria pada 14 Mac pula bakal diadakan di gelanggang berkecuali.

Ketika ditanya sama ada Stadium Yishun, Singapura yang berkapasiti 3,400 penonton mungkin menjadi gelanggang rasmi buat skuad Harimau Muda A nanti, Kim Swee juga enggan mengulas lanjut kerana masih belum dimaklumkan FAS.

"Tidak kisahlah beraksi di mana-mana stadium sekalipun, asalkan penyokong negara kita yang bekerja di sana hadir beramai-ramai memberikan sokongan kepada kami," kata Kim Swee yang akan memanggil semula barisan pemainnya untuk berkumpul semula di Majlis Sukan Negara (MSN) pada 3 Januari depan.

Dalam pada itu, Naib Presiden FAM, Datuk Hamidin Mohd. Amin enggan mengulas lanjut mengenai perkara tersebut, sambil memberitahu, sebarang keputusan berhubung perkara itu akan diketahui hari ini.

Full content generated by Get Full RSS.

Zandra puas gapai lima gelaran

Posted:

Zandra puas gapai lima gelaran

Zandra puas gapai lima gelaran

Oleh SHANIKA ABDULLATIB
shanika.latib@kosmo.com.my


IMBAS KEMBALI... Zandra (kiri) bersama Jacqueline meraikan kejayaan mereka meraih pingat emas pada Sukan SEA di Jakarta, Indonesia bulan lalu.


ADA sebab ratu boling negara, Zandra Aziela Ibrahim Hakimi menarik nafas lega ketika menutup 'buku' musim 2011.

Apa tidaknya, lima gelaran berada dalam genggaman Zandra sepanjang tahun ini termasuk kejayaannya meraih pingat emas pada Sukan SEA di Jakarta, Indonesia bulan lalu.

Malah, tidak keterlaluan jika dikatakan meraih emas pada temasya dwitahunan itu dianggap sebagai penutup tirai 2011 penuh gemilang bagi pemain berusia 25 tahun itu.

"Syukur alhamdulillah... saya berpuas hati dengan pencapaian saya sepanjang tahun ini. Lima kejayaan yang saya raih tahun ini amat bermakna sekali.

"Paling manis sudah pasti kejayaan saya meraih emas pada Sukan SEA di Indonesia lalu," jelas Zandra ketika dihubungi Kosmo! semalam.

Zandra memulakan saingan tahun ini dengan langkah kanan apabila menjuarai Terbuka Malaysia 2011 dan Kejohanan Kebangsaan ke-35.

Zandra menjelaskan, kedua-dua kejohanan tersebut adalah sebagai latihan dan persiapan baginya untuk menghadapi temasya Sukan SEA di Indonesia.

"Momentum saya tahun ini amat baik sekali. Boleh dikatakan, ia menjadi tahun paling bernilai dan cemerlang buat saya terutama dalam aksi secara individu," katanya.

Menurut Zandra, beberapa kejohanan yang disertai tahun ini tidak ubah seperti misi menebus kekecewaan selepas prestasinya agak hambar pada tahun sebelumnya.

Ternyata Zandra membuktikan betapa dia antara pemain terbaik wanita negara ketika ini apabila mengungguli Kejohanan Boling Astro Kebangsaan ke-35 di Sunway Megalanes pada Mac lalu.

Ia merupakan kali pertama Zandra dinobatkan selaku juara kejohanan tersebut.

Meskipun adakalanya prestasi Zandra 'turun naik', namun pemain kelahiran Selangor ini masih mampu meneruskan momentum dengan menjuarai Terbuka Kuala Lumpur pada Oktober lalu.

Zandra menutup tirai 2011 dengan penuh bergaya apabila meraih emas kategori beregu wanita ketika bergandingan bersama Jacqueline Sijore pada Sukan SEA di Jakarta.

Ditanya mengenai perancangannya tahun depan, Zandra memberitahu: "Disebabkan boling tidak dipertandingkan pada Sukan Olimpik dan tiada kejohanan yang besar, kemungkinan besar saya akan lebih banyak menjalani latihan dan menyertai kejohanan tempatan.

"Apa pun, terpulang kepada ketua jurulatih (Holloway Cheah) untuk menentukan sebarang perancangan kepada saya dan juga para pemain negara yang lain," jelasnya.

Full content generated by Get Full RSS.

Impian Siti Fatimah hampir jadi nyata

Posted:

Impian Siti Fatimah hampir jadi nyata

Impian Siti Fatimah hampir jadi nyata


SITI FATIMAH mahu meninggalkan dunia olahraga dan berhasrat menyertai skuad lumba basikal trek negara.


HASRAT atlet pecut wanita, Siti Fatimah Mohamad untuk menyertai skuad basikal trek negara semakin hampir menjadi kenyataan.

Ini kerana, ketua jurulatih basikal trek negara, John Beasley memberikan berita positif berdasarkan ujian yang telah dilakukan ke atas atlet tersebut sebelum ini.

Perkara itu didedahkan oleh Ketua Pengarah Majlis Sukan Negara (MSN), Datuk Zolkples Embong.

Menurut Zolkples, berdasarkan maklum balas yang diberikan Beasley, jurulatih itu menjelaskan bahawa Siti Fatimah memiliki potensi untuk melangkah lebih jauh dalam acara basikal trek.

"Beasly ada bercakap kepada saya yang Siti Fatimah memiliki semua kriteria yang diperlukan bagi menyertai sebagai seorang pelumba basikal trek. Malah, dia juga mempunyai potensi besar.

"Beasly menganggap jika Siti Fatimah menyertai skuad trek negara, dia akan menjadi pelumba kedua di belakang Fatehah Mustapa, sekali gus memberikannya rakan sepelatih yang baik," kata Zolkples ketika dihubungi Kosmo! kelmarin.

Sebelum ini, Siti Fatimah yang pernah mewakili negara dalam acara 100 meter, membuat kejutan apabila menyatakan hasrat untuk beralih angin ke acara berbasikal berhubung kemelut yang melanda Kesatuan Olahraga Amatur Malaysia (KOAM).

Malah Persekutuan Kebangsaan Berbasikal Malaysia (PKBM) turut menyambut baik hasrat tersebut namun dengan syarat Fatimah mendapat pelepasan daripada KOAM.

Tambah Zolkples, MSN akan memberikan sokongan sepenuhnya terhadap hasrat Siti Fatimah itu.

Malah, bukan sahaja Siti Fatimah, tetapi beliau menjelaskan, pihaknya akan turut memberi sokongan terhadap mana-mana atlet yang ingin menceburkan diri dalam bidang sukan yang lain.

"Dalam kes Siti Fatimah ini, jika Beasley kata boleh, MSN akan memberi sokongan penuh.

"Namun, Siti Fatimah perlu memberi penjelasan kepada KOAM terlebih dahulu memandangkan dia pernah bernaung di bawah badan induk tersebut.

"Saya tidak mahu nanti, bila semuanya berjalan akan ada timbul isu-isu berbangkit dan akan mengeruhkan lagi keadaan," tambah Zolkples.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

KOMPAS.com - Olahraga

sumber :-

KOMPAS.com - Olahraga


PBSI Gelar Simulasi di Bandung

Posted: 28 Dec 2011 12:02 PM PST

PBSI Gelar Simulasi di Bandung

Gatot Widakdo | Nasru Alam Aziz | Rabu, 28 Desember 2011 | 20:02 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Seperti persiapan Piala Thomas dan Piala Uber tahun-tahun sebelumnya, PBSI berencana menggelar pertandingan simulasi. Menurut Sekjen PBSI Yacob Rusdianto, pertandingan simulasi akan digelar di Bandung, Jawa Barat, 28 Januari.

"Kami harapkan dari simulasi itu nantinya sudah bisa dimatangkan pemain-pemain yang bakal diturunkan," kata Yacob, Rabu (28/12/2011), di Jakarta.

Saat ini, PBSI sudah memilih tim bayangan yang terdiri dari 14 pemain putra dan 14 pemain putri. Dari jumlah pemain itu, nantinya akan diciutkan menjadi masing-masing 10 pemain.

Sebelum menuju putaran final di Wuhan, China, Indonesia terlebih dahulu menjalani babak kualifikasi zona Asia yang akan berlangsung 17-22 Februari di Makau.

Untuk zona Asia, tim Thomas dan Uber Indonesia harus bersaing dengan Malaysia, Thailand, Jepang, Taiwan, dan Korea Selatan.

Full content generated by Get Full RSS.

Alamsyah Masuk Tim Piala Thomas

Posted: 28 Dec 2011 11:23 AM PST

JAKARTA, KOMPAS.com — Penyisihan Piala Thomas dan Piala Uber zona Asia yang digelar di Makau tinggal sekitar dua bulan lagi. Pengurus PBSI masih terus menyeleksi pemain dan terakhir memasukkan nama pemain tunggal putra Alamsyah Yunus dalam tim bayangan.

Dengan masuknya Alamsyah, maka jumlah pemain tunggal dalam tim bayangan menjadi enam pemain. Lima pemain lainnya yakni Simon Santoso, Taufik Hidayat, Tommy Sugiarto, Dionysius Hayom Rumbaka, dan Sony Dwi Kuncoro. Dari enam pemain ini, nantinya akan diseleksi lagi yang jumlahnya sesuai kuota, yakni empat pemain.

Jika melihat peringkat dunia, Alamsyah posisinya di peringkat 30, masih di atas Hayom (31) dan Sony (65). Penentuan bulan depan Ajang Piala Thomas dan Uber mempertandingkan tiga partai tunggal dan dua partai ganda.

"Penentuan final susunan tim inti akan dilakukan bulan depan, sebelum entry form by name pada tanggal 24 Januari 2012 untuk penyisihan zona Asia di Makau. Dari beberapa nama pada tim bayangan ini akan diseleksi lagi menjadi sepuluh pemain putra dan sepuluh pemain putri," kata Ketua Bidang Pembinaan Prestasi PBSI Hadi Nazri, Rabu (28/12/2011).

Selain di tim Piala Thomas, beberapa muka baru juga dimasukkan di tim Piala Uber, seperti Bellaetrix Manuputty, dan Hera Desi Ana Rachmawati. Masuknya pemain muka baru, menurut Hadi, sebagai hasil evaluasi dan diskusi yang telah dilakukan. Penilaian mengacu pada sejumlah turnamen, termasuk SEA Games lalu yang disebutkan sebagai ajang pemanasan dan uji coba untuk Piala Thomas dan Uber.

"Pada SEA Games kita sudah melihat bagaimana penampilan tim di kejuaraan beregu putra dan putri, kekuatannya kira-kira seperti itu. Pemain yang akan dipilih pada Januari mendatang adalah mereka yang benar-benar siap. Para pelatih juga sudah mulai membuat perhitungan akan bertemu lawan A, B, dan lainnya," ungkap Hadi.

Berikut daftar susunan tim bayangan Piala Thomas dan Piala Uber 2012:

Tim Putra: Simon Santoso, Taufik Hidayat, Tommy Sugiarto, Dionysius Hayom Rumbaka, Alamsyah Yunus, Sony Dwi Kuncoro, Mohammad Ahsan, Bona Septano, Markis Kido, Hendra Setiawan, Alvent Yulianto Chandra, Hendra Aprida Gunawan, Angga Pratama, dan Rian Agung Saputro.

Tim Putri: Lindaweny Fanetri, Adrianti Firdasari, Aprilia Yuswandari, Maria Febe Kusumastuti, Bellaetrix Manuputty, Hera Desi Ana Rachmawati, Greysia Polii, Meiliana Jauhari, Vita Marissa, Nadya Melati, Anneke Feinya Agustine, Nitya Krishinda Maheswari, Liliyana Natsir, dan Shendy Puspa Irawati.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Sindikasi sport.okezone.com

sumber :-

Sindikasi sport.okezone.com


Petkovic Khawatirkan Kembalinya Serena

Posted: 28 Dec 2011 03:20 AM PST

A. Firdaus - Okezone

BRISBANE - Petenis Jerman, Andrea Petkovic merasa yakin kembalinya Serena Williams ke lapangan akan memberikan ancaman buat para petenis lain, termasuk dirinya. Meskipun, Serena sudah lama tak turun ke lapangan.
 
Peraih 13 kali gelar grand slam telah absen sejak dirinya menjadi runner up di US Open September silam. Sebenarnya dia sempat bermain di enam turnamen WTA musim ini, setelah mengalami cedera kaki dan mengalami keluhan pada paru-parunya di bulan Juni lalu.
 
Di Brisbane Internasional, Serena akan menjadi unggulan keempat di belakang suksesornya, Samantha Stosur, Petkovic, dan petenis Italia Francesca Schiavone. Dan, di Brisbane nanti, Serena menjadi ancaman buat dirinya serta para petenis lainnya yang akan dimulai 1 Januari nanti.
 
"Saya belum melihatnya sekarang sejak tiga atau lima bulan, karena dia mengalami cedera. Tapi dia selalu memiliki senjata," ujar Petkovic, seperti dilansir sportal, Rabu (28/12/2011).
 
"Dia selalu datang kembali dan saya belum melihatnya pergi dan itu selalu sangat menakjubkan dan luar biasa. Saya sangat berat, saya pengagum beratnya. Dia adalah idola pertama saya ketika saya tumbuh dan berkembang," pungkasnya.
(fir)

Full content generated by Get Full RSS.

Khan Masih Bernafsu Hadapi Mayweather Jr.

Posted: 28 Dec 2011 03:02 AM PST

LONDON – Sebelum Amir Khan kalah dari Lamont Peterson, Khan memang berencana ingin menantang Floyd Mayweather Jr. Tapi, setelah sejumlah rencana yang berjalan berantakan, Khan masih bersikeras untuk tetap naik ring, melawan Mayweather.
 
Khan harus menelan pil pahit, ketika menjalani laga pertaruhan gelar kelas welter ringan, versi IBF dan WBA, melawan Lamont Peterson. Secara mengejutkan, Khan kalah angka dari Peterson, dan harus rela melihat dua gelarnya itu dicopot, secara kontroversial.
 
Begitu juga dengan Mayweather Jr. Putra kandung mantan petinju, Floyd Mayweather Sr. itu, harus menginap di hotel prodeo, selama 90 hari. Padahal, Floyd Jr. tengah ditunggu Khan dan juga Manny Pacquiao.
 
Kendati demikian, Khan masih bernafsu dan masih yakin, suatu saat di tahun depan, dirinya masih bisa mendapatkan kesempatan, untuk melawan Mayweather, tentunya usai Khan 'diizinkan' mengadakan tarung ulang dengan Peterson dan merebut kembali dua sabuknya.
 
"Pertarungan ini (vs Peterson), mungkin membuat saya harus mengundurkan rencana untuk melawannya (Mayweather) hingga beberapa bulan ke depan, karena saya ingin menang dulu melawan Peterson dan menempatkan diri saya ke tempat yang seharusnya," kata Khan kepada BBC, Rabu (28/12/2011).
 
"Saya dengar Mayweather masih di dalam penjara selama 90 hari. Saya rasa, dia butuh beberapa bulan untuk bangkit dan berlatih lagi," tutup petinju Inggris berdarah Pakistan tersebut.
(raw)

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Berita Harian: Sukan

sumber :-

Berita Harian: Sukan


Fergie mula sindir 'jiran yang bising'

Posted: 27 Dec 2011 12:09 PM PST

Sukan

ALEX Ferguson kini mula yakin Manchester United berada di landasan tepat mempertahankan mahkota kejuaraan Liga Perdana Inggeris (EPL) andai mereka dapat menghuni tangga teratas bersama pasukan tetangga, Manchester City pada Tahun Baru.

Pengendali berbangsa Scotland itu yang bakal menyambut hari jadi ke-70, Sabtu ini pada hari sama barisan didiknya menentang Blackburn ceria melihat The Red Devils menyamai kutipan mata dengan 'jiran yang bising' itu selepas membaham Wigan 50 pada Boxing Day di Old Trafford, kelmarin.

"Musim ini masih panjang. Jika kami dapat merebut tangga teratas liga pada Tahun Baru atau terikat dengan City saya pasti gembira," katanya. Sementara itu, pengurus City, Roberto Mancini pula menyalahkan jadual perlawanan punca pasukannya berkongsi mata dengan United dan tampak mula gelisah pada saat ini.

Lagi laporan MU, dapatkan naskhah Berita Harian hari ini

Full content generated by Get Full RSS.

'Jangan letak harapan tinggi'

Posted: 27 Dec 2011 12:00 PM PST

Sukan

  NORSHAHRUDDIN   (tengah)  seorang daripada   enam  pemain yang dikekalkan bersama skuad kebangsaan untuk  galas cabaran negara di Siri Super 2  ISTAF  di Palembang,   Februari ini.

NORSHAHRUDDIN (tengah) seorang daripada enam pemain yang dikekalkan bersama skuad kebangsaan untuk galas cabaran negara di Siri Super 2 ISTAF di Palembang, Februari ini.

Cabaran sepak takraw Siri Super 2 ISTAF di Palembang

JANGAN letak harapan tinggi. Itulah firasat jurulatih skuad sepak takraw kebangsaan, Jamaluddin Hassan yang enggan peminat tempatan meletakkan penanda aras tinggi mengenai barisan pemainnya yang bakal menggalas cabaran di Siri Super 2 Persekutuan Sepak Takraw Antarabangsa (ISTAF) di Palembang, akhir Februari ini.

Walaupun mungkin ada perubahan berlaku daripada sudut barisan pemain baru namun baginya saingan itu boleh disifatkan sebagai medan ujian menilai kemampuan mereka selain memberi pendedahan bermakna. "Memang kita mengharapkan mereka ini akan memberi yang terbaik. Walaupun begitu saya tidak mahu mengharapkan sesuatu yang terlalu tinggi. Pada saya cukuplah sekadar memberi sasaran mereka ini akan melakukan yang terbaik saja.

"Ia juga bergantung kepada undian nanti. Kalau kita menerima laluan yang mudah kita dapat mara dengan lebih jauh. Pada saya ia satu percubaan dan pentas ujian," katanya.

Hanya enam daripada 16 pemain dikekalkan bersama skuad kebangsaan menghadapi saingan itu yang terdiri daripada Norshahruddin Mad Ghani, Farhan Adam, Faizul Hairy Osman, Fazil Mohd Asri, Tunku Noor Azwari Tunku Ishak dan Hanafiah Dolah seperti mana yang dipilih Majlis Tertinggi Persatuan Sepak Takraw Malaysia (PSM), 17 Disember lalu.

Pada Siri ISTAF di Bangkok, Thailand September lalu, pasukan negara menamatkan saingan di peringkat suku akhir dengan ditewaskan Indonesia, 3-2 sehingga menyebabkan skuad kebangsaan sekali lagi menerima kritikan pedas selepas beraksi hambar tumbang kepada Thailand 3-0 di final Piala Dunia ISTAF Julai lalu.

Full content generated by Get Full RSS.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS