Republika Online

sumber :-

Republika Online


'Butuh Tiga Tahun Bagi Sixers Jadi Juara NBA'

Posted: 02 May 2012 05:01 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Berat bagi Philadelphia 76ers untuk merebut cincin juara National Basketball Asociation (NBA) tahun ini. Analisis itu dikemukakan legenda NBA Rick Mahorn saat melakukan temu wicara bersama wartawan di Britama Arena, Mahaka Square, Rabu (2/5) malam.

Hadir dalam acara itu pebasket Women's National Basketball Association (WNBA) Edna Campbell, Duta Besar Amerika Serikat (AS) untuk Indonesia Scot Marciel, Presiden SEABA (Association of Southeast Asian Basketball) sekaligus salah satu pemilik saham Sixers, Erick Thohir.

Mahorn dan Campbell hadir dalam kegiatan Education for All dan menggelar coaching clinic bagi pemain basket cilik di Yogyakarta, Solo, dan Jakarta.

Menurut Mahorn, setelah diakuisisi manajemen baru pada 2011, Sixers butuh setidaknya tiga tahun dari sekarang untuk bisa meraih gelar juara NBA. Pasalnya, untuk bisa merebut cincin juara, sebuah klub harus dipersiapkan secara matang dengan pola manajemen yang bagus.

Karena itu, jangan harap prestasi bisa datang instan tanpa didahului perencanaan yang tepat sejak jauh-jauh hari. "Di bawah manajemen baru, salah satunya Erick Thohir, Sixers punya peluang juara," kata pebasket yang meraih juara NBA 1989 saat berkostum Detroit Pistons tersebut.

Musim ini, di babak play-off kompetisi NBA antara Chicago Bulls melawan Philadelphia 76ers berkedudukan 1-1. Itu setelah di gim pertama, Bulls mengalahkan Sixers, 93-103. Adapun di gim kedua, Sixers membalikkan keunggulan dengan skor 109-92 dalam gim yang berlangsung di United Center, Chicago, Rabu (2/5).

"Butuh manajemen yang bagus dan program dimulai dari sekarang untuk menyiapkan Sixers jadi juara tiga tahun lagi," tambah Mahorn.

Menanggapi pernyataan itu, Erick Thohir yang duduk berdampingan tersenyum mendengar saran Mahorn. Erick berjanji Sixers akan tampil lebih baik di musim depan.

"Semoga bisa (juara)," kata Erick.

Cara Memilih Komponen Sepeda BMX

Posted: 02 May 2012 03:58 PM PDT

SPORTKU.COM - Bagi sebagian pesepeda, terlebih yang telah expert. Memilih komponen sepeda BMX sangat lah mudah, tinggal menentukan brand atau ukuran karena mereka telah mengetahui kebutuhan. Kebutuhan saat memilih komponen sepeda BMX sebenarnya berdasarkan beberapa hal.

sepeda bmx, komponen bmx, komponen bmx, bmx dirt jump, bmx super cross, bmx flatland, bmx freestyle

Namun untuk memudahkan dalam memlih komponen sepeda BMX yang harus diperhatikan adalah kebutuhan. Kebutuhan yang dimaksud adalah kategori sepeda BMX apa yang akan digeluti seperti freestyle maupun racing (super cross). Dalam dunia BMX freestyle masih akan terbagi dalam dua yaitu flatland dan street (maupun park atau dirt jump).

Handlebar sepeda bmx untuk bmx flatlandsepeda bmx, komponen bmx, komponen bmx, bmx dirt jump, bmx super cross, bmx flatland, bmx freestyle

Setelah dapat menentukan pilihan kategori sepeda BMX yang akan digeluti dan menentukan frame yang biasanya telah memperoleh headset maupun seat clamp, maka pemilihan komponen dapat dilakukan. Hal pertama dapat dimulai dari bagian cockpit atau handle bar, stem, grips, brake lever, saddle, seat post. Berlanjut kebagian roda (rim, spokes, peg, rear hub maupun hub dan tire), brake, chain, sproket, crank arm, pedal.

Wheelset sepeda BMXsepeda bmx, komponen bmx, komponen bmx, bmx dirt jump, bmx super cross, bmx flatland, bmx freestyle

Namun hal yang harus diperhatikan dalam pemilihan komponen sepeda BMX adalah pemilihan material. Tujuannya tidak lain untuk menghindarai kerusakan akibat material yang tidak kuat. Untuk saat ini komponen sepeda berbahan chromolyÃ

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

ANTARA - Olahraga

sumber :-

ANTARA - Olahraga


Persib siap balas kekalahan

Posted: 02 May 2012 08:32 AM PDT

Persib Bandung (ANTARANews/Ardika)

Berita Terkait

Bandung (ANTARA News) - Persib Bandung siap membalas kekalahan atas Persiwa Wamena pada pertandingan lanjutan Liga Super Indonesia (LSI) 2011--2012 di Stadion Siliwangi Bandung, Sabtu (5/5).

"Materi tim pemain lengkap tidak ada yang cedera dan tidak ada akumulasi kartu, Hariono juga perkembangannya sudah menggembirakan," kata Pelatih Persib Bandung, Robby Darwis di sela-sela latihan timnya di Stadion Siliwangi Bandung, Rabu.

Mantan bek Timnas PSSI tahun 1990-an itu menyebutkan timnya butuh kemenangan untuk menghentikan tekanan berat yang dipikul tim buntut empat kekalahan beruntun yang diderita Maung Bandung.

Persiwa merupakan salah satu tim yang mengalahkan Persib pada leg pertama dengan empat gol tanpa balas. Dengan kondisi full team, kata Robby berharap kinerja timnya bisa bangkit dan kembali meraih trend kemenangan, khususnya pada partai kandang.

"Sangat membutuhkan kemenangan dan berharap bobotoh bisa hadir di lapangan memberikan dukungan kepada tim. Kehadiran bobotoh sangat diperlukan oleh para pemain," kata Robby.

Perjuangan Maung Bandung, Sabtu, jelas cukup berat. Selain harus bangkit dari keterpurukan juga ditambah dengan rencana pengunduran diri Manajer H Umuh Muhtar yang akibat desakan dari bobotoh Bandung.

Profesionalisme pelatih, pemain dan awak tim Persib benar-benar dalam ujian yang cukup berat untuk bisa tetap bisa meraih kemenangan melawan tim tangguh di LSI. Namun demikian peluang Persib Bandung terbuka, selain materi pemain full team, reputasi partai tandang Persiwa juga kurang bagus.

"Saya kira tidak ada tim yang sempurna, termasuk Persiwa. Kami akan memanfaatkan sekecil apapun kelemahan lawan," kata Robby Darwis.

Ketika ditanyakan komposisi pemain yang akan diturunkan pada pertandingan lawan Persiwa, menurut Robby ia masih mempertimbangkannya hingga menjelang pertandingan. Menurut Robby ia hanya akan menurunkan pemain yang benar-benar siap.

"Dalam latihan ini masih dilihat kesiapan mereka, dalam uji tanding terakhir melawan tim Persib U-21 menunjukan ada peningkatan," katanya.

Pada pertandingan uji coba melawan Persib U-21, Maman Abdurahman dkk mencatat kemenangan 6-0, dimana dua striker Marcio Souza dan Airlangga mencetah hattik.

Sementara itu Panpel Persib Bandung saat ini masih melakukan pengurusan izin pertandingan untuk hari Sabtu (5/5) yang diupayakan dengan kehadiran penonton.

Pada pertandingan sebelumnya melawan Persipura, Persib terpaksa berlaga tanpa penonton karena tidak ada izin dari Polrestabes Bandung karena berkaitan menjelang pengamanan Hari Buruh Sedunia (May Day).

(S033/Y003)

Editor: Tasrief Tarmizi

COPYRIGHT © 2012

Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com

Komite Audit PSSI dapat bantuan auditor BPKP

Posted: 02 May 2012 08:27 AM PDT

Deputi Sekjen Bidang Kompetisi PSSI Saleh Ismail Mukadar (kiri) bersama Ketua Komite Audit PSSI Asril Oemmny (kanan) menyampaikan keterangan tentang audit keuangan PSSI di Jakarta, Rabu (2/5). Komite Audit PSSI akan melakukan pemeriksaan keuangan PSSI periode 2009-2011 dan audit PT Liga Indonesia dalam kurun waktu dua tahun terakhir. (FOTO ANTARA/Puspa Perwitasari)

Berita Terkait

Jakarta (ANTARA News) - Komite Audit Internal PSSI mendapatkan bantuan tenaga auditor dari Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) guna melakukan audit keuangan pada PSSI periode 2007-2011 dan PT Liga Indonesia.

Ketua Komite Audit Internal PSSI, Asril Oemry di Jakarta, Rabu mengatakan, bantuan auditor ini merupakan tidak lanjut penandatanganan kerjasama yang telah dilakukan oleh PSSI dan BPKP beberapa waktu yang lalu.

"Ada lima auditor BPKP yang diperbantukan ke Komite Audit PSSI. Mereka akan bergabung dengan anggota komite yang telah ada," katanya di Kantor PSSI Senayan Jakarta.

Menurut dia, mulai Senin (7/5) tim yang ada akan segera melakukan audit investigasi pada keuangan PSSI periode 2007-2011 serta PT Liga Indonesia. Hal ini dilakukan karena hingga saat ini belum ada laporan resmi terkait dengan keuangan.

Untuk audit investigasi keuangan PSSI, kata dia, akan difokuskan antara 2009-2011. Hal ini dilakukan karena pihak auditor yang sebelumnya ditunjuk yaitu Deloitte menyatakan jika laporan keuangan PSSI yang saat itu dipimpin Nurdin Halid tidak bisa diaudit.

"Meski tidak bisa diaudit tetapi ada laporannya. Disitulah ada dugaan pencucian uang. Makanya tim yang dibantuk auditor BPKP akan melakukan pembuktian," katanya menambahkan.

Mantan auditor BPKP itu mengaku, berdasarkan data yang dimiliki saat ini (data Deloitte), ada seseorang yang melakukan transfer ke rekening PSSI. Hanya saja uangnya tidak ada. Dana tersebut salah satunya digunakan untuk pelatihan di luar negeri.

"Nilai dugaan pencucian uang lebih dari 20 miliar. Makanya semuanya perlu dibuktikan," katanya menegaskan.

Asril Oemry menjelaskan, untuk keuangan PT Liga Indonesia, audit investigasi akan dilakukan dalam dua tahun terakhir. Adapun dasar audit adalah PSSI merupakan pemilik saham mayoritas yaitu sebesar 99 persen.

"Untuk lamanya audit tidak bisa ditentukan. Yang jelas jika cukup bukti baru hasil bisa diumumkan. Setelah itu baru dipikirkan tahap selanjutnya," kata Ketua Komite Audit Internal PSSI.

Jika dari hasil audit investigasi ditemukan bukti terjadi dugaan penyimpangan, kata dia, maka kasus ini akan dilanjutkan ke tahap selanjutnya diantaranya diselesaikan keranah hukum positif baik secara pidana maupun perdata.
(ANT)

Editor: Tasrief Tarmizi

COPYRIGHT © 2012

Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Kosmo Online - Sukan

sumber :-

Kosmo Online - Sukan


Beregu negara akui kelemahan

Posted:

Beregu negara akui kelemahan

Beregu negara akui kelemahan

Oleh RADIAH SAORI
radiah.saori@kosmo.com.my

KIEN KEAT-BOON HEONG akan bertemu Terry Yeo Zhao Jiang-Yi Liu dari Singapura pada pusingan kedua Terbuka Malaysia GP Emas di Johor Bahru hari ini.


BEREGUutama lelaki negara, Koo Kien Keat-Tan Boon He- ong perlu bekerjasama bagi mengatasi perasaan rendah diri selepas tewas dua kali berturut-turut kepada pasangan tidak ternama Indonesia, Angga Prata-Ryan Agung Saputra dalam tempoh kurang sebulan.

Menurut Kien Keat, tahap keyakinan mereka mula menurun selepas tewas kepada Angga-Ryan dalam pertemuan pertama pada Kejohanan Piala Axiata di Kuala Lumpur, Mac lalu.

Bekas juara Seluruh England 2007 itu sekali lagi tewas kepada pasangan yang sama pada pusingan suku akhir Terbuka India minggu lepas.

"Pada pertemuan pertama, kami mungkin terlalu memandang rendah terhadap pihak lawan dan selepas tewas, tahap keyakinan kami mula menurun. Kami asyik terfikir mengapa mereka bermain terlalu bagus.

"Pada pertemuan di India pula, kami sudah hilang keya- kinan selepas mereka berjaya mengheret permainan sehingga ke set penentuan," kata Kien Keat ketika ditemui selepas menang pada pusingan pertama Kejohanan Badminton Terbuka Malaysia Grand Prix (GP) Emas di Johor Bahru semalam.

Pada perlawanan tersebut, beregu ini menang mudah ke atas pasangan India, S. Sanjeeth-Jagadish Yadav 21-7, 21-5.

Jelas Kien Keat, bagi meng- atasi masalah keyakinan diri yang rendah, dia dan Boon Heong harus bekerjasama dan membantu antara satu sama lain.

Katanya, mereka terlebih dahulu harus sama-sama belajar mengakui dan menerima kesilapan diri.

"Jika kami tidak bekerjasama dan membantu antara satu sama lain, tiada gunanya kami meminta bantuan pakar psikologi.

"Perkara ini harus diatasi bersama. Kami perlu cari jalan untuk mengembalikan tahap keyakinan diri. Selain itu, kemenangan di sini juga sedi- kit sebanyak dapat mengembalikan semula keyakinan kami," katanya.

Pada pusingan kedua hari ini, Kien Keat-Boon Heong yang diletakkan sebagai pili- han pertama akan bertemu Terry Yeo Zhao Jiang-Yi Liu selepas pasangan dari Singapura itu menewaskan gandingan Nelson Oon dari Australia dan Zairul Hafiz Zainudin dari Malaysia 21-18, 21-12.

Sirkit Kluang ditangguh

Posted:

Sirkit Kluang ditangguh

Sirkit Kluang ditangguh

Oleh RADIAH SAORI
radiah.saori@kosmo.com.my


ANTARA aksi menarik bagi kategori bawah 12 tahun Liga Futsal Remaja Johor Mpire Kosmo! 2012 di Batu Pahat, Ahad lalu.


ATAS masalah teknikal, Sirkit kedua Liga Futsal Remaja Johor Mpire Kosmo! 2012 yang dijadualkan berlangsung di Kluang pada 12 dan 13 Mei ini terpaksa ditangguhkan.

Penolong pengarah pertandingan, Zulrumaizi Abu Bakar (gambar) berkata, sirkit Kluang yang sepatutnya diadakan di Sport Reble terpaksa ditangguh kerana bertembung dengan satu lagi pertandingan futsal di lokasi sama.

Sehubungan itu katanya, pihak penganjur telah memutuskan sirkit Kluang akan diadakan di venue baharu di Sport Planet Kluang pada 30 Jun dan 1 Julai ini.

"Kami kesal kerana terpaksa menangguh dan mengubah lokasi bagi sirkit Kluang. Kami ingin memohon maaf kerana ia tidak dapat dielakkan.

"Siri kedua akan diadakan di Johor Bahru pada 26 dan 27 Mei ini di Sports Prima Pandan," katanya.

Jelas Zulrumaizi, mana- mana pasukan yang telah mendaftar untuk sirkit Kluang pada 12 dan 13 Mei, boleh menghubungi pihak sekretariat untuk keterangan lanjut.

Dalam pada itu, Zulrumaizi berkata, mana-mana pasukan yang ingin beraksi pada sirkit Johor Bahru diminta membuat pendaftaran awal memandangkan pihak penganjur telah menyediakan kuota bagi setiap empat kategori yang dipertandingkan.

Sirkit Johor Bahru kali ini menyaksikan kategori Terbuka Lelaki akan diadakan buat pertama kali selain tiga kategori asal, Lelaki bawah 17 dan 12 tahun serta Terbuka Wanita.

Untuk maklumat lanjut, sila hubungi Sekretariat Per tandingan di talian 013-786 0313 atau layari laman Facebook iaitu Liga Futsal Mpire Kosmo!

Tekad robek gawang Kelantan

Posted:

Tekad robek gawang Kelantan

Tekad robek gawang Kelantan

Oleh AHMAD FAZLI MOHD. YADI
fazli.yadi@kosmo.com.my


PARA pemain Sime Darby meraikan kejayaan pasukan itu mara ke final Piala FA selepas menyingkirkan
Terengganu kelmarin.


"SAYA mahu beraksi pada final Piala FA dan berazam untuk menggegarkan gawang Kelantan sekiranya diberi peluang."

Demikian respons penyerang Sime Darby FC, Yusof Zainal Abidin selepas membantu pasukan itu mara ke final Piala FA kelmarin.

Skuad kendalian Ismail Zakaria itu melakar sejarah baharu dalam sukan bola sepak tempatan apabila muncul sebagai kelab pertama negara melangkah ke final.

Sime Darby mara selepas seri tanpa jaringan dengan Terengganu pada aksi separuh akhir kedua di Stadium Perbandaran Selayang kelmarin, sekali gus menyingkirkan juara bertahan itu menerusi agregat 2-1.

Sementara itu, Kelantan menempah slot ke final Piala FA buat kali kedua selepas mencatat keputusan 2-2 dengan Kedah pada aksi di Stadium Darul Aman, Alor Setar kelmarin.

Kedua-dua pasukan terikat dengan agregat 3-3 tetapi Kelantan mara dengan kelebihan jaringan di tempat lawan.

Mengulas lanjut, Yusof membe- ritahu, dia masih memerlukan banyak tunjuk ajar dari rakan sepa- sukan untuk meningkatkan kualiti permainannya.

Katanya, dia berazam untuk memberikan yang terbaik sekira- nya dapat beraksi pada aksi bertemu Kelantan, 19 Mei ini.

"Sudah tentu ia merupakan impian setiap pemain untuk beraksi pada final dan saya lebih teruja selepas kami (Sime Darby) berjaya melakarkan satu sejarah baharu bola sepak tempatan.

"Saya perlu bekerja keras dan belajar untuk menyesuaikan diri dengan corak permainan pantas ini.

"Begitupun, (peluang) itu bergantung kepada jurulatih untuk menurunkan mana-mana pemain, memandangkan kami memiliki ramai penyerang yang bagus.

"Namun, sekiranya diberi pelu- ang, saya berazam untuk memberikan yang terbaik dan menja- ringkan gol pada aksi menentang Kelantan nanti," katanya kepada Kosmo! semalam.

Ketika ini, Yusof mula menjadi sebutan peminat-peminat Sime Darby apabila mempamerkan aksi yang cukup memberangsangkan dan berjaya menyesuaikan diri dengan corak permainan pantas.

Pemain berusia 26 tahun yang baru sahaja menyarungkan jersi Sime Darby itu berjaya membantu pasukan tersebut mengekang asakan Terengganu.

Meskipun ketiadaan peledak berbisa, Patrick Ronaldinho Wleh, bekas pemain skuad Piala Presi- den Johor bawah 19 tahun itu berjaya membuktikan kebolehan bersaing dengan corak permainan yang diterapkan jurulatih.

"Sebenarnya, sebelum saya menyertai Sime Darby, saya beraksi dalam Liga Kuala Lumpur (Liga KL) bersama pasukan bola sepak CIMB Bank selama empat tahun.

"Saya akui, mutu antara kedua- dua liga tersebut (Liga KL dan Liga Premier) sangat jauh tetapi ia bukan satu alasan untuk saya buktikan kebolehan diri.

"Saya sudah bersedia (pada aksi pertemuan menentang Kelantan) sama seperti Sime Darby untuk melakarkan satu lagi kejutan," katanya.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

detikcom

sumber :-

detikcom


Hodgson Diolok-olok The Sun, FA Tak Terima

Posted: 02 May 2012 10:57 AM PDT

[unable to retrieve full-text content]Berita pengangkatan Roy Hodgson sebagai manajer baru timnas Inggris dijadikan bahan olok-olok oleh koran The Sun. Hal ini membuat Asosiasi Sepakbola Inggris (FA) berang.


Arshavin Tak Menyesal Dipinjamkan ke Zenit

Posted: 02 May 2012 10:53 AM PDT

[unable to retrieve full-text content]Andrey Arshavin mengaku tak menyesal dipinjamkan ke Zenit St. Petersburg oleh Arsenal. Ia senang bisa mendapat kesempatan bermain lebih sering di Zenit.


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

KOMPASbola

sumber :-

KOMPASbola


Bent Akan Fit untuk Euro 2012

Posted: 02 May 2012 05:45 PM PDT

BIRMINGHAM, KOMPAS.com – Darren Bent telah kehilangan musim ini akibat cedera engkel yang didapatnya Februari lalu. Namun, bos Aston Vlla, Alex McLeish, yakin strikernya akan fit pada Euro 2012 untuk Inggris.

Otot ligamen di telapak kaki Bent robek saat berlaga melawan Wigan dalam pertandingan Premier League, tiga bulan lalu. Praktis, ia pun diragukan tampil di Ukraina-Polandia, bulan depan.

Namun, McLeish meyakinkan strikernya membuat kemajuan signifikan dalam proses penyembuhan cedera engkelnya. Itu akan jadi sebuah opsi bagi Roy Hodgson yang baru saja didaulat sebagai pelatih "The Three Lions".

"Bent memang tak akan bermain untuk Villa lagi musim ini. Tapi, dokternya mengatakan ia masih punya kesempatan untuk Euro 2012. Bent akan pulih 4-5 minggu lagi," cetus McLeish di situs resmi "The Villans".

Bent kini telah berlatih lari sendiri didampingi fisioterapis dan belum diizinkan menendang bola. Ia menyatakan tidak siap jika McLeish menurunkannya dalam dua partai sisa Premier League. Dua pekan ke depan, Aston Villa bakal menjamu Tottenham Hotspur dan bertandang ke markas Norwich City.

Bent sekarang menjadi top skorer klub di Premier League dengan kemasan 9 gol. Lelaki bertinggi 180 sentimeter itu juga masuk dalam tim Olimpiade Inggris yang dibesut Stuart Pearce.

Eks pemain Charlton Athletic, Ipswich, dan Tottenham itu bergabung dengan "The Villans" dari Sunderland dengan transfer senilai 18 juta pounds atau sekitar Rp270 miliar pada Januari 2011.

Aniaya Wanita, Pennant Ditangkap

Posted: 02 May 2012 05:18 PM PDT

MANCHESTER, KOMPAS.com - Winger Stoke City, Jermaine Pennant, harus berurusan dengan hukum. Pennant ditangkap oleh polisi akibat menganiaya seorang wanita.

Polisi di Manchester, sebagaimana dilansir dari Associated Press, mengungkapkan, Pennant diduga menyerang seorang wanita tersebut di sebuah klab di Manchester pada Minggu (29/4/2012) dini hari waktu setempat. Belum diketahui penyebab Pennant melakukan tindakan tersebut. Namun, pemain berusia 29 tahun tersebut untuk sementara dibebaskan dengan jaminan sambil menunggu penyelidikan lebih lanjut.

Dalam insiden terpisah, Pennant juga dituduh mengemudi dalam keadaan mabuk dan mengemudi tanpa asuransi setelah mengelami kecelakaan pada Minggu pagi. Insiden tersebut terjadi hanya beberapa jam setelah Pennant tampil melawan Arsenal. Rencananya, Pennant akan menjalani sidang pada 9 Mei mendatang terkait insiden tersebut. (AP)

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

KOMPAS.com - Olahraga

sumber :-

KOMPAS.com - Olahraga


KOMPAS.com - Olahraga

Posted:


Notice: Undefined index: HTTP_USER_AGENT in /www/cyb2-wskcwp-02/public_html/kompascom2011/index.php on line 13
KOMPAS.com - Olahragahttp://www.kompas.com/ News and ServiceWed , 02 May 2012 23:20:03 +0000id2012 Kompas Cyber Mediahourly1KOMPAS.comhttp://www.kompas.com http://www.kompas.com/data/images/logo_kompas_putih.gif14420KOMPAS.com, Lebih Lengkap, Lebih LuasTak Sempat Pemanasan, Garrigues Tetap Melaju Mantaphttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23192092/Tak.Sempat.Pemanasan..Garrigues.Tetap.Melaju.Mantap Wed , 02 May 2012 23:19:20 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2011/11/03/1721318t.JPG" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Anabel Medina Garrigues tetap mampu bermain prima meskipun tidak sempat pemanasan sebelum bertanding. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23192092/Tak.Sempat.Pemanasan..Garrigues.Tetap.Melaju.Mantap">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23192092/Tak.Sempat.Pemanasan..Garrigues.Tetap.Melaju.MantapGrosjean Yakin Lotus Bisa Menanghttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23161724/Grosjean.Yakin.Lotus.Bisa.Menang Wed , 02 May 2012 23:16:17 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/04/25/1745049t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Pebalap tim Lotus, Romain Grosjean, yakin timnya dapat memenangi salah satu seri di musim 2012 ini. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23161724/Grosjean.Yakin.Lotus.Bisa.Menang">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23161724/Grosjean.Yakin.Lotus.Bisa.MenangBaltacha Repotkan Kirilenko di Set Pertamahttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23111290/Baltacha.Repotkan.Kirilenko.di.Set.Pertama Wed , 02 May 2012 23:11:12 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2011/08/25/1615251t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Kirilenko yang menjadi juara di tahun 2008 dikejutkan dengan permainan agresif Baltacha di set pertama. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23111290/Baltacha.Repotkan.Kirilenko.di.Set.Pertama">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/23111290/Baltacha.Repotkan.Kirilenko.di.Set.PertamaWebber Tepis Spekulasi Pindah ke Ferrarihttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/22040634/Webber.Tepis.Spekulasi.Pindah.ke.Ferrari Wed , 02 May 2012 22:04:06 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/05/02/2202218t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Pebalap Red Bull Racing, Mark Webber, menepis rumor bahwa dia akan gantikan Felipe Massa di Ferrari pada musim 2013. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/22040634/Webber.Tepis.Spekulasi.Pindah.ke.Ferrari">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/22040634/Webber.Tepis.Spekulasi.Pindah.ke.FerrariPBSI Belum Tentukan Pemain yang ke Olimpiadehttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20580194/PBSI.Belum.Tentukan.Pemain.yang.ke.Olimpiade Wed , 02 May 2012 20:58:01 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2011/10/29/2008334t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">PBSI sudah menetapkan jumlah pemain yang dikirim ke Olimpiade di London sebanyak sembilan atlet. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20580194/PBSI.Belum.Tentukan.Pemain.yang.ke.Olimpiade">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20580194/PBSI.Belum.Tentukan.Pemain.yang.ke.OlimpiadeNorwegia Diselimuti Dukahttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20464999/Norwegia.Diselimuti.Duka Wed , 02 May 2012 20:46:49 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/02/13/2123347t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Kiriman bunga dan ucapan duka terus berdatangan, sebagai rasa simpati atas meninggalnya juara dunia renang Alexander Dale Oen. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20464999/Norwegia.Diselimuti.Duka">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20464999/Norwegia.Diselimuti.DukaTim Thomas/Uber Ditentukan Sabtuhttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20394270/Tim.ThomasUber.Ditentukan.Sabtu Wed , 02 May 2012 20:39:42 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2011/10/29/2008334t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Pengumuman tim Thomas/Uber dilaksanakan bertepatan dengan HUT ke-61 PBSI, Sabtu. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20394270/Tim.ThomasUber.Ditentukan.Sabtu">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/20394270/Tim.ThomasUber.Ditentukan.SabtuBelaetrix Kalahkan Salakjithttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/18333812/Belaetrix.Kalahkan.Salakjit Wed , 02 May 2012 18:33:38 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/02/16/1305253t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Dua tunggal puteri Indonesia, Belaetrix Manuputty dan Aprilla Yuswandari maju ke babak kedua Malaysia Terbuka GP Gold, Rabu 2/5. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/18333812/Belaetrix.Kalahkan.Salakjit">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/18333812/Belaetrix.Kalahkan.SalakjitKitajima Tangisi Kepergian Pesaing Beratnyahttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/18112096/Kitajima.Tangisi.Kepergian.Pesaing.Beratnya Wed , 02 May 2012 18:11:20 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/05/02/1809546t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Peraih medali emas dalam dua olimpiade asal Jepang, Kosuke Kitajima, mengaku merasa kehilangan atas meninggalnya juara dunia Alexander Dale Oen. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/18112096/Kitajima.Tangisi.Kepergian.Pesaing.Beratnya">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/18112096/Kitajima.Tangisi.Kepergian.Pesaing.BeratnyaLavinia Tananta Cederahttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/17550098/Lavinia.Tananta.Cedera Wed , 02 May 2012 17:55:00 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/05/02/1255271t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Lavinia Tananta mengundurkan diri dari keikutsertaannya pada nomor ganda Turnamen Tenis Women Circuit di Pusat Tenis Kemayoran akibat cedera. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/17550098/Lavinia.Tananta.Cedera">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/17550098/Lavinia.Tananta.CederaPolygon Gaet Pebalap Kazakhstan http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/16072670/Polygon.Gaet.Pebalap.Kazakhstan... Wed , 02 May 2012 16:07:26 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/04/27/1326116t.JPG" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Tim balap sepeda Polygon Sweet Nice bakal menambah kekuatan di paruh musim kompetisi balapan 2012 dari Kazakhstan. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/16072670/Polygon.Gaet.Pebalap.Kazakhstan...">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/16072670/Polygon.Gaet.Pebalap.Kazakhstan...Laga Streetball di 8 Kota http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/1546574/Laga.Streetball.di.8.Kota. Wed , 02 May 2012 15:46:57 +0000Ajang kompetisi basket LA Lights Streetball bergulir lagi. Tahun ini kompetisi berlangsung di Bandung, Yogya, Medan, dan Malang pada 11 Mei. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/1546574/Laga.Streetball.di.8.Kota.">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/1546574/Laga.Streetball.di.8.Kota.Klaffner Melaju, Ayu/Lavinia WOhttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/15091662/Klaffner.Melaju..AyuLavinia.WO Wed , 02 May 2012 15:09:16 +0000Unggulan pertama M Klaffner dari Australia melaju ke putaran kedua setelah mengalahkan petenis Vietnam. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/15091662/Klaffner.Melaju..AyuLavinia.WO">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/15091662/Klaffner.Melaju..AyuLavinia.WOKobe Lambungkan Lakershttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/14183447/Kobe.Lambungkan.Lakers Wed , 02 May 2012 14:18:34 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/01/20/1213356t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Kobe Bryant mengamuk dengan 38 poin saat Los Angeles Lakers mengalahkan Denver Nuggets 104-100 di gim kedua babak play off NBA. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/14183447/Kobe.Lambungkan.Lakers">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/14183447/Kobe.Lambungkan.LakersTanpa Rose, Bulls Tumpulhttp://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/13510891/Tanpa.Rose..Bulls.Tumpul Wed , 02 May 2012 13:51:08 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/02/24/1556226t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Tanpa diperkuat Derrick Rose, Chicago Bulls kehilangan ketajaman tanduknya dan menyerah 92-109 dari Philadelphia 76ers, Selasa Rabu WIB. <a href="http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/13510891/Tanpa.Rose..Bulls.Tumpul">[...]</a>http://olahraga.kompas.com/read/xml/2012/05/02/13510891/Tanpa.Rose..Bulls.Tumpul

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Sindikasi sport.okezone.com

sumber :-

Sindikasi sport.okezone.com


Juara Dunia Renang Asal Norwegia Tewas

Posted: 02 May 2012 02:37 AM PDT

FLAGSTAFF – Dunia olah raga dunia kembali berduka. Juara renang asal Norwegia, Alexander Dale Oen ditemukan tewas di kamar mandi hotel tempatnya menginap akibat terkena serangan jantung.
 
Dale Oen tewas pada usia 26 tahun. Presiden Federasi Renang Norwegia, Per Rune Eknes mengonfirmasi Dale Oen tewas karena serangan jantung.
 
Eknes mengungkapkan Dale Oen tiba-tiba kolaps saat tengah berada di kamar mandi hotel di Flagstaff, Arizona, Amerika Serikat.
 
Dale Oen berada di Amerika Serikat karena bersama sedang menjalani sesi latihan menjelang Olimpiade London 2012.
 
Dale Oen merupakan pemenang medali emas gaya punggung 100 meter pada Kejuaraan Dunia di Shanghai tahun lalu. Dia juga pemenang medali perak pada Olimpiade Beijing 2008 silam.
 
Dengan torehan seperti itu, tak heran Dale Oen menjadi salah satu harapan utama Norwegia dalam meraih medali emas di London mendatang.
(auz)

Raikkonen Takkan Ikuti Tes

Posted: 02 May 2012 01:02 AM PDT

MUGELLO – Gara-gara cuaca tak menentu yang melanda Sirkuit Mugello, Kimi Raikkonen tak jadi mengikuti tes tengah musim. Tadinya Raikkonen dan Romain Grosjean bakal bergantian melakukan tes.
 
Pada hari pertama tes Selasa (1/5) kemarin, cuaca di Sirkuit Mugello memang kurang bersahabat. Sejak pagi hari, lintasan diguyur hujan. Meski ketika siang, trek mulai kering tapi mendung masih menggelayut di atas sirkuit.
 
Lotus pun memutuskan takkan memakai Raikkonen. Awalnya Raikkonen disiapkan untuk menguji mobil pada tes kedua hari Rabu (2/5) ini, sementara Grosjean mengetes mobil pada tes hari terakhir Kamis (3/5) esok.
 
Tim yang bermarkas di Enston, Inggris itu akhirnya memilih Grosjean baik pada tes Rabu maupun Kamis. Tujuannya, supaya program pengembangan mobil E20 mereka bisa berjalan konsisten.
 
"Kami memilih satu pembalap untuk dua hari ke depan supaya kami bisa mengganti waktu yang hilang pada siang kemarin," tandas direkrut operasional sirkuit Lotus, Alan Permane.
 
Pada tes hari pertama kemarin, mobil Lotus E20 dites oleh pembalap penguji mereka, Jerome d'Ambrosio.
 
Lotus tengah menjadi sorotan publik F1 dunia menyusul performa gemilang Kimi dan Grosjean di GP Bahrain akhir April lalu yang masing-masing berhasil finis kedua dan ketiga. Padahal, Kimi hanya start dari urutan ke-11.
(auz)

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Republika Online

sumber :-

Republika Online


Mourinho Yakin Ronaldo Sabet Gelar Pemain Terbaik Dunia

Posted: 02 May 2012 12:44 AM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, MADRID — Arsitek Real Madrid Jose Mourinho menargetkan timnya menjuarai La Liga Spanyol musim ini. Pasalnya kalau sampai gagal meraihnya maka musim depan bisa jadi Madrid akan dicap sebagai tim yang nyaris dekat dengan gelar juara.

Menurut Mourinho, titel juara memungkinkannya mengatakan jika Madrid menjalani musim dengan baik. Bahkan nilainya bertambah besar mengingat Los Blancos harus melewati hadangan juara bertahan Barcelona. Karena itu, sangat pantas jika timnya mendapatkan pujian kalau menang atas Athletic Bilbao pada Kamis (3/5) dini hari.

Karena dengan kemenangan maka poin Madrid tidak akan terkejar Barca lantaran tersisa dua pertandingan. Saat ini, Madrid memimpin tujuh angka di depan Barcelona dengan raihan 91 poin.

"Tim ini masih mungkin untuk dikembangkan mengingat mereka masih muda," kata mantan pelatih Inter Milan itu dikutip laman resmi klub, Rabu (2/5). "Kami mempunyai waktu yang cukup untuk menyiapkan diri menjelang kompetisi musim depan dan tampil lebih baik lagi di akhir musim," lanjut dia.

Mourinho menyebut, target utama Cristiano Ronaldo adalah meraih gelar liga dan target keduanya memenangkan Ballon d'Or alias pemain terbaik dunia. Yang terakhir, kata dia, sejatinya bukan dimenangi oleh top skorer, melainkan oleh pemain yang memenangi titel kolektif.

Dia mengingatkan, seorang pemain tidak mungkin menyabet Ballon d'Or jika tidak meraih gelar liga atau Liga Champions. "Saya tidak berpikir Bayern Muenchen atau Chelsea memiliki pemain yang lebih baik ketimbang Cristiano. Jadi, saya pikir ia akan meraih gelar Ballon d'Or jika meraih gelar juara La Liga," ujar pelatih berkebangsaan Portugal itu.

Semen Padang Tarik Dua Pemain dari Timnas

Posted: 01 May 2012 10:55 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG--Semen padang menarik dua pemainnya, Hengki Ardiles dan Vendry Mofu dari pemusatan latihan timnas Indonesia di Bantul Yogyakarta. Penarikan kedua pemain didasari pertimbangan teknis tim yang akan melakonoi laga ketat di Liga Prima Indonesia.

Karena itu surat pemohonan penarikan pemain telah dilayangkan oleh manajemen Semen Padang kepada PSSI. "Kita terus terang sulit jika melepas semua pemain karena jadwal yang padat. Karena itu kami mohon menarik dua pemain dari timnas," ujar manajer Semen Padang  Erizal Anwar saat dihubungi Republika.

Namun dia menampik bahwa keputusan penarikan Vendry Mofo dan Hengki Ardiles berbau politik. Menurutnya, Semen Padang sangat menghargai agenda timnas yang akan melakoni sejumlah laga uji coba. Karena itu, tim Kerbau Sirah tetap merelakan sejumlah pemainnya bergabung ke skuat Garuda. Pemain yang tetap diizinkan manajemen Semen Padang untuk mengikuti pelatihan timnas adalah Abdulrahman dan Jandia Eka Putra.

"Tidak benar kalau kami menarik semua pemain. Yang benar kami hanya memohon dua pemain agar kembali ke klub karena kami krisis pemain," ujarnya.

Sebelumnya manajemen Semen Padang mengaku sudah merelakan seluruh pemainnya bergabung untuk timnas dengan asumsi LPI akan mengalami penundaan. Namun batalnya penundaan berimbas pada kebijakan klub yang hanya rela melepas beberapa pemainnya.

Di pihak lain PSSI mengaku menghargai kebutuhan klub yang memerlukan sejumlah pemainnya untuk tetap memperkuat tim di kompetisi LPI. "Ya tentunya kita menghargailah. Toh tidak smeua pemain ditarik ada yang dipertahankan," ujar penanggungjawab timnas, Bernhard Limbong.

Menurut Limbong, dikabulkannya permohonan penarikan pemain dari klub juga didasari rekomendasi dari pelatih. Jika staf pelatih tidak keberatan, maka PSSI akan mengabulkan pemulangan pemain.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Harian Metro: Arena

sumber :-

Harian Metro: Arena


&#8216;Masih belum tamat&#8217;

Posted: 01 May 2012 12:23 PM PDT

MANCHESTER: Roberto Mancini mencabar pemain Manchester City untuk menamatkan kempen dengan bergaya selepas menewaskan Manchester United dan kini perlu mencipta dua lagi kemenangan untuk menjulang kejuaraan Liga Perdana.

Kemenangan 1-0 ke atas United membenarkan City kembali merampas kedudukan teratas liga menerusi perbezaan gol dan enam mata daripada baki perlawanan di gelanggang Newcastle dan QPR di arena sendiri akan memberikan mereka peluang merangkul trofi liga buat kali pertama sejak 1968.


Bagaimanapun ketika penyokong City dan pemain meraikan kejayaan selepas perlawanan dianggap penentu kejuaraan itu di Eastlands semalam, Mancini masih tetap fokus dengan baki saingan.

"Ia belum berakhir," kata Mancini sebagai amaran kepada anak buahnya selepas tandukan Vincent Kompany mengesahkan kemenangan bermakna itu. "Jika kami fikir saingan sudah berakhir, kami melakukan kesilapan." "Penting untuk berada di tangga teratas tapi lebih penting kami mengekalkan kedudukan itu selepas 13 Mei ini." Jika City menang baki dua perlawanan itu, United hanya boleh memintas musuh tradisi itu dengan melakar kemenangan besar ke atas Swansea dan Sunderland. City kini memiliki kelebihan 8 gol.


Sementara itu, pengurus United, Sir Alex Ferguson terbabit dengan perbalahan di tepi padang dengan Mancini hingga menyaksikan kedua-dua pengurus terpaksa ditenangkan pegawai perlawanan dan kelab kedua-dua pasukan.


Perbalahan itu berlaku selepas Ferguson tidak puas hati dengan kekasaran dilakukan pemain City, Nigel De Jong terhadap Danny Welbeck. Berikutan insiden itu, Welbeck meninggalkan Eastland dengan kaki yang berbalut.

"Dia berada di luar kawasan tepi padang untuk mempengaruhi pengadil, pegawai perlawanan keempat dan penjaga garisan," kata Ferguson mengenai tindakan Mancini.


"Ketika saya bangun dari tempat duduk selepas kekasaran De Jong ke atas Welbeck, dia sekali lagi di luar kawasan tepi padang. Dia tidak boleh berbuat demikian.

"Dia kerap membidas pengadil musim ini namun dia pastinya tidak akan membidas pengadil malam ini (semalam)." Sementara itu, legenda United, Gary Neville berkata, Ferguson kini berdepan 'mimpi ngeri' jika terlepas kejuaraan menerusi perbezaan gol.


"Saya tahu kerana saya berada dalam bilik persalinan selama 20 tahun, ia mimpi ngerinya," kata Neville.


"Terlepas kejuaraan menerusi perbezaan gol adalah perkara yang sering dia katakan dalam setiap musim.


"Pada Januari, Februari, Mac dan tidak kira bulan apa, dia akan menyatakan, jika mendahului 1-0, 2-0, anda harus menjaringkan tiga atau empat gol.


"Anda tidak akan tahu sama ada perebutan kejuaraan akan dikira menerusi perbezaan gol. Ini adalah mimpi ngerinya." - AFP


Wira makin mantap

Posted: 01 May 2012 12:17 PM PDT

PERUBAHAN peraturan teknikal terhadap saiz injap enjin kategori Wira bawah 17 tahun Kejuaraan Cub Prix AAM Malaysia Petronas membawa impak menakjubkan apabila pelumba-pelumba kini mampu merapatkan jurang catatan masa mereka dengan pelumba senior CP115.

Saiz injap enjin kategori Wira kini dibenarkan kepada 26mm, hanya 3mm lebih kecil berbanding saiz injap yang digunakan dalam kategori CP115. Pada musim 2011, hanya injap asal pada jentera sahaja digunakan, bermaksud ia mempunyai saiz yang berbeza mengikut pengeluar jentera masing-masing.


Selepas diselaras kepada 26 milimeter pada musim ini, ia menghasilkan pengaliran kuasa yang lebih lancar bagi jentera kelas Wira yang lebih rendah dari segi kuasa kuda.

Ditambah dengan faktor berat badan pelumba yang lebih ringan serta berat motosikal yang kurang daripada 5 kilogram berbanding motosikal CP115, perubahan ini membolehkan para pelumba membuka pendikit minyak dengan lebih cepat semasa keluar dari selekoh.


Selepas aksi tiga pusingan setakat ini, kesan perubahan ini dapat dilihat dengan jelas pada perlumbaan di litar sempit dan pendek yang digunakan dalam perlumbaan Cub Prix.


Sewaktu Pusingan 3 di Kangar, minggu lalu, catatan terpantas 43.596s kategori Wira milik Mohd Hafiz Nor Azman (Team Mos Track Pro Yamaha Racing)hanya ketinggalan 0.127s berbanding catatan terpantas CP115, 43.469s yang dilakukan Mohd Amirul Ariff Musa (Pachie Yuzy Honda Racing).

Bukan sahaja Hafiz, malah Tengku Amirul Haffiruddin (Motul Yamaha YY Pang Racing) juga berjaya menghampiri catatan pelumba senior apabila turut melakukan catatan sekitar 43 saat dengan catatan terbaik 43.870s. Lebih menarik, kedua-dua pelumba yang masih berada di peringkat pendedahan dan baru berusia 16 tahun sahaja.


Pengurus pasukan Motul Yamaha YY Pang Racing, Pang Yoke You menjelaskan antara sebab lain mengapa pelumba kategori Wira mampu memberikan saingan lebih kompetitif berbanding prestasi kelas lebih tinggi adalah kerana mereka berfikiran lebih terbuka dan sentiasa bersedia untuk belajar perkara baru yang dihidangkan.


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS